Suara.com - Tifauzia Tyassuma atau yang dikenal dengan Dokter Tifa menyoroti kabar pengangkatan Anies Baswedan menjadi anggota dewan di Universitas Oxford. Anies diketahui menjadi orang pertama dari Indonesia yang masuk dalam anggota dewan tersebut.
Melalui akun Twitter-nya, @DokterTifa menyebut jika hal tersebut merupakan sinyal bahwa bakal calon presiden dari Partai NasDem ini akan menjadi presiden.
"Artinya mereka memberi sinyal @aniesbaswedan yang maju jadi RI-1," ujar Dokter Tifa seperti dikutip Suara.com pada Selasa (17/1/2023).
Dokter Tifa juga menilai jika Anies Baswedan terpilih menjadi presiden menggantikan Joko Widodo, maka mantan Gubernur DKI Jakarta tersebut akan memiliki peran seperti Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan.
"AB kalau jadi RI-1 bakal diperankan seperti Erdogan. Front man buat nge-bridge West and East," sambung Dokter Tifa.
Cuitan yang ditulis oleh wanita yang pernah mempermasalahkan ijazah kuliah Jokowi ini sontak saja menjadi sorotan dari warganet. Tak sedikit warganet yang melontarkan komentar kontra.
"Artinya mereka lebih paham kalau AB lebih cocok di kampus, gitu aja mosok nggak nangkep sih katanya pinter," kata warganet.
"Berarti fix, oligarki besar di belakang Anies. Dan anies hanya boneka yang dapat dimainkan dari London," sambung warganet lain.
"Apa urusannya negara lain dukung capres tertentu negara lain? Dok, jadi dah jelas ya, Yohanes ini adalah antek kolonialisme modern, antek kapitalis, nanti zaman Orba balik lagi," ujar warganet lain.
Baca Juga: 'Ahmad Ali Celometan Mulu!' Kader Demokrat Sindir NasDem Disebut Ikut Campur Soal Cawapres Anies
"Yang menentukan maju tidaknya capres 2024 parpol, PT masih 20 persen belum berubah kan?" komentar warganet lainnya lagi.
Tag
Berita Terkait
-
'Ahmad Ali Celometan Mulu!' Kader Demokrat Sindir NasDem Disebut Ikut Campur Soal Cawapres Anies
-
Minta Kepala Daerah Kreatif Bangun Brand Daerah Sendiri, Jokowi: Jangan Ber, Ber, Ber Semuanya
-
Jelang Pemilu 2024, Jokowi Ingatkan TNI-Polri Tak Berpolitik Praktis
-
'Sesusah Itukah Orang Mau Beribadah?' Jokowi Sentil Kepala Daerah yang Persulit Pembangunan Rumah Ibadah
-
Minta Kepala Daerah Jangan 'Asal Bapak Senang' Soal Harga Bahan Pokok, Jokowi: Tolong Sering Masuk Pasar!
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Perkuat Ekosistem Bisnis, BNI dan Anak Usaha Dorong Daya Saing UMKM di wondr JRF Expo
-
Dosen Merapat! Kemenag-LPDP Guyur Dana Riset Rp 2 Miliar, Ini Caranya
-
Lewat Bank Sampah, Warga Kini Terbiasa Daur Ulang Sampah di Sungai Cisadane
-
Tragis! Lexus Ringsek Tertimpa Pohon Tumbang di Pondok Indah, Pengemudi Tewas
-
Atap Arena Padel di Meruya Roboh Saat Final Kompetisi, Yura Yunita Pulang Lebih Awal
-
Hadiri Konferensi Damai di Vatikan, Menag Soroti Warisan Kemanusiaan Paus Fransiskus
-
Nyaris Jadi Korban! Nenek 66 Tahun Ceritakan Kengerian Saat Atap Arena Padel Ambruk di Depan Mata
-
PLN Hadirkan Terang di Klaten, Wujudkan Harapan Baru Warga di HLN ke-80
-
Geger KTT ASEAN: Prabowo Dipanggil Jokowi, TV Pemerintah Malaysia Langsung Minta Maaf
-
88 Tas Mewah Sandra Dewi Cuma Akal-akalan Harvey Moeis, Bukan Endorsement?