Baru-baru ini, ramai menjadi sorotan masyarakat perbuatan seorang suami yang mencoba untuk melempar istrinya ke laut lepas. Video aksi suami lempar istri ke laut tersebut viral dan beredar di media sosial.
Peristiwa tersebut terjadi di atas kapal laut yang hendak bersandar di Pelabuhan Bakauheni, Lampung Selatan. Beruntungnya, nyawa sang istri tersebut masih bisa diselamatkan.
Lantas, seperti apakah fakta-fakta kasus suami lempar istri sendiri ke laut tersebut? Simak informasi lengkapnya berikut ini.
Kronologi Kejadian
Peristiwa tersebut terjadi pada hari Kamis, 23 Februari 2023 subuh. Mulanya, seorang wanita tampak berjalan di sebuah lorong kapal, ia terlihat diikuti oleh seorang pria yang ternyata suaminya.
Kemudian, pria tersebut mendekat untuk melepaskan tas dari tangan wanita tersebut, dan meletakkannya di atas kursi.
Priia tersebut menggendong wanita dan kemudian melemparkannya ke laut. Penumpang lain yang pada saat itu ada di kapal tampak panik dan mengerumuni pelaku.
Untungnya, perempuan tersebut tidak sampai tercebur ke lautan. Ia berpegangan kuat pada tali yang ada di kapal tersebut.
Terekam CCTV Kapal
Baca Juga: Rubicon Mobil Mewah yang Kini Jadi Viral, buset segini Harga Sama Pajaknya?
Kapolres Lampung Selatan, AKBP Edwin membenarkan adanya video yang saat ini tengah beredar tersebut. Ia menyebut bahwa video viral tersebut berasal dari CCTV kapal.
Edwin menyebut bahwa kapal tersebut hendak berlayar dari Pelabuhan Merak ke Bakauheni.
Kondisi Korban
Korban yang merupakan istri dari pelaku tersebut berhasil diselamatkan. Kapolres Lampung Selatan, AKBP Edwin menyebut bahwa korban tidak sampai jatuh ke laut karena masih berpegangan erat pada tali tambang yang berada di sisi-sisi kapal.
Suami ODGJ, Mengaku Dapat Bisikan dari Gaib
Setelah dilakukan pemeriksaan, rekaman CCTV yang menunjukkan seorang suami yang melempar istrinya dari kapal Merak-Bakauheni tersebut diduga orang dengan gangguan jiwa atau ODGJ.
Berita Terkait
-
Rubicon Mobil Mewah yang Kini Jadi Viral, buset segini Harga Sama Pajaknya?
-
Viral Adu Jotos Dua Pengamen Rebutan Lahan Ngamen di Pasuruan
-
Momen Menteri Basuki Pakai Sandal Jepit Biru Dampingi Presiden Jokowi di IKN
-
Suami Kesurupan, Lempar Istri ke Laut
-
Video Viral Erika Labrie Lebih Suka Benda Mati Dibanding Pria Hingga Menikah dengan Menara Eiffel
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
Terkini
-
KemenPPPA: Perilaku Gus Elham Bisa Masuk Kategori Pidana Kekerasan Terhadap Anak
-
Kepala BGN: Program MBG Penyumbang Terbesar Keracunan Pangan Nasional
-
Rasa dan Kualitas Makanan Jadi Keluhan Utama Anak soal Program Makan Bergizi Gratis
-
Jejak Kudeta Gagal Yoon Suk Yeol Terungkap, Kepala Inteljen Korea Selatan Ditangkap!
-
Adik JK Minta Pemeriksaan Kasus Korupsi Rp1,35 Triliun PLTU Kalbar Ditunda, Kenapa?
-
Anak-anak Nilai Program Makan Bergizi Gratis Bikin Hemat Uang Jajan
-
PSI Kritik Pemprov DKI Hanya Ringankan Pajak BPHTB: Harusnya Sekalian Gratis...
-
Refly Harun Pasang Badan Selamatkan Roy Suryo Cs: Kasus Ijazah Jokowi Tak Layak Diproses!
-
Komisi I DPR Usul Indonesia Tiru Kebijakan China, Influencer Harus Punya Sertifikat Profesi
-
PBNU dan Wamenag Bersuara Keras: Perilaku Gus Elham Nodai Dakwah, Tak Pantas Ditiru!