Suara.com - Sejumlah wilayah di Jakarta tergenang banjir buntut hujan deras yang mengguyur sebagian besar wilayah DKI Jakarta pada Jumat (3/3/2023).
Salah satunya banjir merendam 1 RT di kelurahan Sukabumi Utara, Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Banjir bahkan mencapai ketinggian hampir 1 meter.
“Ketinggian 80 cm, akibat curah hujan tinggi,” kata Kepala BPBD DKI Jakarta, Isnawa Aji, dalam keterangannya yang diterima Jumat.
Selain wilayah Kebon Jeruk, banjir juga terjadi di wilayah Kalideres, ada 1 RT di Kelurahan Tegal Alur. Ketinggian banjir tersebut sekira 20 cm.
Sementara di wilayah Jakarta Timur, ada 1 RT yang terendam, yakni di Kelurahan Cawang. Air mencapai ketinggian 30 cm.
Isnawa menyebut, hingga saat ini pihaknya masih melakukan penyedotan air yang menggenang menggunakan pompa.
“Kami juga mengkoordinasikan unsur Dinas SDA, Dinas Bina Marga, Dinas Gulkarmat untuk melakukan penyedotan genangan dan memastikan tali-tali air berfungsi dengan baik bersama dengan para lurah dan camat setempat,” tutupnya.
Berita Terkait
-
Empat Rumah Hancur Gegara Ledakan Gas, Polisi: Pemilik Rumah Merokok saat Ada Kebocoran Gas
-
Banjir Jakarta Belum Surut, Kini 118 RT dan Empat Ruas Jalan Terendam
-
Sebanyak 84 RT di Jakarta Tergenang Banjir, Paling Tinggi Capai 1,8 Meter di Cililitan Jaktim
-
Makin Meluas! Banjir Rendam 82 RT dan Dua Ruas Jalan di Jakarta
-
Dua Sekolah di Solo Terendam Banjir, Tujuh Diantarnya Jadi Tempat Pengungsian
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
PLN Dorong Interkoneksi ASEAN Power Grid untuk Akselerasi Transisi Energi Bersih
-
Ajang Dunia MotoGPTM 2025 Jadi Penyelenggaraan Terbaik dan Dongkrak Pertumbuhan Ekonomi Daerah
-
Ketimbang Berpolemik, Kubu Agus Diminta Terima SK Mardiono Ketum PPP: Digugat pun Bakal Sia-sia?
-
Bima Arya: PLBN Sebatik Harus Mampu Dongkrak Ekonomi Masyarakat Perbatasan
-
Jangan Lewatkan! HUT ke-80 TNI di Monas Ada Doorprize 200 Motor, Makanan Gratis dan Atraksi Militer
-
Menhan Bocorkan Isi Pertemuan Para Tokoh di Rumah Prabowo, Begini Katanya
-
Efek Revisi UU TNI? KontraS Ungkap Lonjakan Drastis Kekerasan Aparat, Papua Jadi Episentrum
-
Ajudan Ungkap Pertemuan 4 Mata Jokowi dan Prabowo di Kertanegara, Setelah Itu Pamit
-
SK Menkum Sahkan Mardiono Ketum, Muncul Seruan Rekonsiliasi: Jangan Ada Tarik-Menarik Kepentingan!
-
Jokowi Sambangi Prabowo di Kertanegara Siang Tadi Lakukan Pertemuan Hampir 2 Jam, Bahas Apa?