Suara.com - Aksi ugal-ugalan yang dilakukan seorang pria asal Makassar bernama Darul (18) menarik perhatian publik. Pasalnya, Darul nekat memotong jalan rombongan Presiden Jokowi dan Iriana Jokowi saat melakukan kunjungan ke pasar tradisional Terong, Makassar, Sulawesi Selatan.
Hal ini menjadi perhatian publik karena di video tersebut, Darul terlihat santai memotong tanpa menyadari bahwa mobil yang ia potong jalannya adalah iring-iringan rombongan presiden. Lalu, apa yang sebenarnya terjadi? Simak inilah selengkapnya.
1. Kronologi kejadian
Kehadiran Presiden jokowi di Makassar awalnya disambut hangat oleh para warga sekitar Makassar. Iring-iringan mobil di Jalan Gunung Bawakaraeng Makassar pun dilakukan demi keamanan Presiden dan istri.
Seorang warga yang berada di pinggir jalan dan sedang asyik menyambut kehadiran Jokowi pun terkejut ketika Darul (18) yang mengendarai motornya mendadak menyalip atau memotong jalan iring-iringan tersebut tepat di depan mobil Presiden Jokowi. Aksi rewa dan patah pensil ini pun terekam kamera.
Saat itu, Jokowi dan rombongan tiba di lokasi dan langsung turun ke pasar. Sementara itu, mobil kepresidenan dalam keadaan kosong.
Rombongan kendaraan itu lalu melaju perlahan dan melingkar atau memutar ke titik selanjutnya untuk menjemput presiden dan rombongannya.
Pada saat yang bersamaan, iring-iringan kendaraan melintas di Jalan Bawakaraeng. Tiba-tiba, ada pengendara motor yang langsung memotong persis di depan mobil kepresidenan.
2. Sopir mobil mengerem mendadak
Baca Juga: Barbar Banget! Pemotor Kompak Bongkar Separator Busway di Slipi Gegara Ogah Kena Macet
Darul yang tiba-tiba melintas dari arah sebelah kanan mobil yang mengakibatkan sopir mobil tersebut harus mengerem mendadak.
Sebelumnya, sopir mobil ini sempat mendengar bunyi knalpot motor milik Darul yang sengaja melakukan blayer untuk mencuri perhatian. Tanpa memikirkan risikonya, motor Darul terus melaju hingga berada di depan mobil Presiden Jokowi.
3. Darul ditangkap
Akibat aksi membahayakannya ini, Darul dan dua orang temannya bernama Haikal (25) dan Fikri (23) diamankan polisi saat sedang berada di Jalan Batua Raya Makassar, Sulawesi Selatan. Hal ini pun dibenarkan oleh Kanis Resmob Ditreskrimum Polda Suseal.
"Ada tiga orang yang diamankan, satu pelaku yang menerobos kendaraan presiden" ungkapnya.
4. Mengaku tidak tahu
Berita Terkait
-
Barbar Banget! Pemotor Kompak Bongkar Separator Busway di Slipi Gegara Ogah Kena Macet
-
Pengendara Motor di Makassar Nyelonong Nyaris Tabrak Mobil RI 1, Warganet: Cocok Jadi Duta Lalu Lintas
-
Bakal Dilantik Jokowi Pekan Depan, Simak Kembali 3 Kandidat Menpora Muda dari Golkar
-
Nekat Lawan Arah Sambil Geber Knalpot Brong, Pemuda Ini Nyaris Tabrak Mobil Jokowi, Netizen: Jaman Orba Langsung Tinggal Nama
-
Jokowi Tunggu Erick Thohir Pulang untuk Bicarakan Potensi Sanksi dari FIFA
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik November 2025, Cocok Buat PUBG Mobile
-
Ratusan Hewan Ternak Warga Mati Disapu Awan Panas Gunung Semeru, Dampak Erupsi Makin Meluas
Terkini
-
Jalani Sidang dengan Tatapan Kosong, Ortu Terdakwa Demo Agustus: Mentalnya Gak Kuat, Tiga Kali Jatuh
-
Pohon Tumbang Lumpuhkan MRT, PSI Desak Pemprov DKI Identifikasi Pohon Lapuk: Tolong Lebih Gercep!
-
Merasa Terbantu Ada Polisi Aktif Jabat di ESDM, Bagaimana Respons Bahlil soal Putusan MK?
-
Terbongkar! Sindikat Pinjol Dompet Selebriti: Teror Korban Pakai Foto Porno, Aset Rp14 Miliar Disita
-
Usut Kasus Korupsi Haji di BPKH, KPK Mengaku Miris: Makanan-Tempat Istirahat Jemaah jadi Bancakan?
-
Jember Kota Cerutu Indonesia: Warisan yang Menembus Pasar Global
-
Dissenting Opinion, Hakim Ketua Sebut Eks Dirut ASDP Ira Puspadewi Harusnya Divonis Lepas
-
Komisi III 'Spill' Revisi UU Polri yang Bakal Dibahas: Akan Atur Perpanjangan Batas Usia Pensiun
-
Jadi Pondasi Ekonomi Daerah, Pemprov Jateng Beri Perhatian Penuh pada UMKM
-
Buntut Demo Agustus Ricuh, 21 Aktivis Didakwa Hina Presiden dan Lawan Aparat