Kemudian, ada pula pebisnis asal Inggris, Hamish Harding (58), eks penyelam Angkatan Laut Prancis Paul-Henry Nargeolet (77), serta Kepala Eksekutif OceanGate Stockton Rush (61).
Ada suara dentuman setiap 30 menit
Para kru yang mencari kapal selam Titan mendengar suara dentuman setiap 30 menit pada Selasa (20/6/2023). Lalu, selang empat setelah perangkat sonar tambahan dikerahkan, hal tersebut masih terdengar.
Meski begitu, tidak diketahui dengan jelas berapa lama durasi benturan itu. Namun, dilaporkan lebih banyak terjadi saat malam hari. Di sisi lain, sebuah pesawat P3 Kanada juga menemukan objek persegi panjang putih di dalam air.
Tim penyelamat mencari hubungan antara suara dentuman degan penemuan tersebut. Dalam hal ini, Pusat Koordinasi Penyelamatan Gabungan bergerak menemukan kapal yang dioperasikan jarak jauh di bawah air untuk membantu pencarian.
Tak ada cara bagi penumpang untuk melarikan diri
Wartawan CBS yang melakukan wisata dengan kapal selam Titan tahun lalu, David Pogue, mengungkap masalah yang mungkin dialami awak kapal serta tim di darat.
Menurutnya, saat ini tidak ada cara untuk berkomunikasi dengan Titan, karena baik GPS maupun radio di sana diketahui tidak dapat berfungsi di bawah air. Meski begitu, saat kapal pendukung berada tepat di atas kapal selam, mereka bisa saling mengirim pesan teks pendek.
Pogue juga menambahkan, penumpang terkunci di dalam kapal selam yang dipasang dari luar, membuat mereka tidak memiliki cara untuk melarikan diri. Hal ini dapat dilakukan dengan bantuan dari upaya awak yang berada di luar kapal.
Baca Juga: Mengenal OceanGate, Kapal Selam Wisata yang Hilang Kontak saat Ekspedisi Bangkai Kapal Titanic
Salah satu korban ramal misi ke bangkai titanic menjadi satu-satunya
Hamish Harding, dipastikan keluarganya, termasuk orang berada di kapal selam tersebut. Sebelum mengikuti wisata itu, ia melalui sosial medianya sempat membagikan dengan bangga bahwa dirinya akan ikut dalam misi ke bangkai Titanic.
Namun, ia menambahkan musim dingin kali ini menjadi yang terburuk di Newfoundland dalam 40 tahun terakhir.
Ia kemudian mengatakan bahwa kemungkinan perjalanan menuju bangkai kapal Titanic itu akan menjadi misi berawak pertama dan satu-satunya pada tahun 2023.
Meski terlihat ragu, Harding menyatakan jika ia bersama beberapa orang lainnya yang sudah tergabung dalam wisata tersebut, bakal mencoba menyelam sesuai rencana.
Kontributor : Xandra Junia Indriasti
Berita Terkait
-
Mengenal OceanGate, Kapal Selam Wisata yang Hilang Kontak saat Ekspedisi Bangkai Kapal Titanic
-
4 Rekomendasi Tempat Wisata Gratis di Jakarta, Cocok untuk Liburan Keluarga
-
4 Rekomendasi Tempat Wisata Alam di Magelang, Cocok untuk Hilangkan Penat
-
Raperda Prakarsa Gali Potensi Desa Wisata Purbalingga
-
Daya Tarik Gunung Andong, Saksikan Hamparan Alam Magelang yang Indah
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Gus Yahya Tempuh Jalan Islah, Imam Jazuli: Pengakuan De Facto Otoritas Syuriyah
-
Genangan Surut, Jalan Daan Mogot Sudah Bisa Dilintasi Kendaraan
-
BMKG: Jabodetabek di Puncak Musim Hujan, Waspada Cuaca Ekstrem hingga Mei 2026
-
KPK: Pemeriksaan Gus Alex oleh Auditor BPK Fokus Hitung Kerugian Negara
-
Vonis 6 Bulan untuk Demonstran: Lega Orang Tua, Tapi Ada yang Janggal Soal Kekerasan Polisi!
-
Banjir Jakarta Meluas Kamis Malam: 46 RT dan 13 Ruas Jalan Terendam
-
Gabung PSI, Rusdi Masse Dijuluki 'Jokowinya Sulsel' dan Siap Tempati Posisi Strategis DPP
-
Ray Rangkuti Kritik Standar Etika Pejabat: Jalur Pintas hingga DPR Jadi 'Dewan Perwakilan Partai'
-
Kemensos Dampingi Keluarga Randika yang Viral Disebut Meninggal Kelaparan
-
Tunggu Hal Ini Lengkap, Kaesang Bakal Umumkan Sosok 'Mr J' di Waktu yang Tepat