Suara.com - Ajang kecantikan atau beauty pageant Miss Universe Indonesia belakangan ini menjadi sorotan. Ini setelah terungkapnya sisi gelap kontes kecantikan itu, di mana muncul kasus dugaan pelecehan seksual terhadap finalisnya.
Bahkan salah satu finalis Miss Universe Indonesia telah melapor ke Polda Metro Jaya usai adanya permintaan foto bugil pada saat body checking.
Terlepas dari banyaknya kontroversi yang menimpa ajang kecantikan ini, sebagian masyarakat bertanya-tanya terkait dengan perbedaan Miss Universe Indonesia dengan ajang kecantikan lain, seperti Miss Indonesia dan Puteri Indonesia.
Lantas, seperti apa perbedaan Miss Universe, Miss Indonesia dan juga Puteri Indonesia?
Miss Universe Indonesia
Miss Universe Indonesia merupakan ajang kecantikan paling baru yang didirikan pada 8 Februari 2023. Ajang ini juga baru saja menyelesaikan kontes pada Agustus 2023 yang dimenangkan oleh Fabienne Nicole Groeneveld dari DKI Jakarta.
Kontes pertama Miss Universe Indonesia ini dimulai sejak bulan Maret lalu. Adapun persyaratan untuk menjadi finalis Miss Universe Indonesia dilihat dari umur, tinggi badan, berat badan, riwayat pekerjaan dan lain-lain.
Miss Universe Indonesia diketahui berada di bawah naungan PT Capella Swastika Karya. Perusahaan itu dipimpin oleh mantan model bernama Poppy Capella sebagai National Director.
Dalam prosesnya, kontes kecantikan ini akan memilih pemenang untuk mewakili Indonesia pada perhelatan kontes kecantikan international Miss Universe.
Baca Juga: Viral Wanita Diselingkuhi Suami Pengangguran: Dikeroyok Mertua Lalu Infeksi Digigit Pelakor
Lisensinya sendiri diberikan oleh pemegang sebelumnya, Yayasan Puteri Indonesia, yang secara berkala mengirimkan delegasinya ke ajang internasional tersebut.
Miss Indonesia
Miss Indonesia merupakan ajang kontes kecantikan yang dilaksanakan oleh MNC Group. Miss Indonesia ini dipimpin langsung oleh Liliana Tanoesoedibjo.
Ajang ini pertama kali diselenggarakan pada tahun 2005, di mana pemenangnya mewakili Indonesia ke ajang Miss Asean.
Dalam kontes ini, pemenang Miss Indonesia diberikan kesempatan untuk menjadi wakil Indonesia dalam kontes internasional seperti Miss World.
Selain itu, pemenangnya juga harus mengemban tugas untuk melakukan aksi sosial ke beberapa daerah yang tengah membutuhkan bantuan dari Indonesia.
Tag
Berita Terkait
-
Viral Wanita Diselingkuhi Suami Pengangguran: Dikeroyok Mertua Lalu Infeksi Digigit Pelakor
-
Laporan Diacuhkan Kelurahan, Korban Pelecehan yang Dilakukan Ketua RW di Pluit Ngadu ke Heru Budi
-
Keterlaluan! Kades di Demak Gunakan Dana Desa untuk Karoke dan Foya-foya
-
Aksi Pria Berjaket Ojol Curi 2 Tabung Gas LPG 3 Kg di Malang Terekam CCTV
-
Skandal Body Checking Miss Universe Ditonton 3 Pria, Polisi: Dilakukan Orang Tak Berkapasitas!
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
-
Pengusaha Sebut Ketidakpastian Penetapan UMP Bikin Investor Asing Kabur
Terkini
-
Pengacara Komisaris PT Jenggala Maritim Nilai Dakwaan Soal Fee Sewa Kapal Tak Terbukti
-
Milik Siapa PT IMIP? Heboh Bandara Morowali Disebut Ilegal, Jadi 'Negara dalam Negara'
-
Rahang Alvaro Masih Hilang, Polisi Kerahkan Anjing Pelacak Sisir Aliran Sungai Tenjo
-
Bandara 'Hantu' Morowali, Isu Negara dalam Negara dan Ancaman Kedaulatan Mengemuka
-
Angka Kasus Korupsi Kades Capai 489, Wamendagri: Ini Catatan Serius
-
Cari Potongan Rahang Alvaro, Polisi Kerahkan Anjing Pelacak Sisir Sungai di Bogor
-
Demi Target Ekonomi Indonesia Menolak Phase-Out Energi Fosil: Apa Dampaknya?
-
Pemerintah Kebut Aturan Turunan KUHAP Baru, Wamenkum Janji Rampung Sebelum Akhir Desember
-
KPAI Setuju Pemprov DKI Batasi Akses Medsos Pelajar, Orang Tua dan Sekolah Juga Kena Aturan
-
Tahu Kabar Dapat Rehabilitasi Prabowo Saat Buka Puasa, Eks Dirut ASDP Senang: Alhamdulillah