Suara.com - Sebuah kisah pilu dibagikan seorang tenaga kesehatan (nakes) di Puskesmas tempatnya bekerja, yang diduga di Kota Bengkulu.
Melalui video yang kini viral di media sosial, nakes itu mengaku didatangi seorang lansia yang berusia 80 tahun. Nenek itu dinarasikan bertanya mengenai suntik mati.
Video itu sudah diunggah ulang oleh sejumlah akun media sosial, salah satunya oleh akun Twitter @sosmedkeras.
Dalam video itu, tampak seorang nenek mengenakan baju cokelat, duduk di kursi tunggu pasien. Ia datang seorang diri, tanpa didampingi anak atau kerabatnya. Ia juga tidak membawa tanda pengenal.
Dalam unggahan itu juga dimuat transkrip percakapan antara si nakes dengan perempuan berusia 80 tahun itu.
“Nenek kesini sama siapa?” tanya nakes itu seperti tertulis dalam unggahan, dikutip pada Kamis (7/9/2023).
“Sendiri (jalan kaki),” jawab si nenek dalam unggahan itu.
“Anak atau cucuk nenek kemana?” tanya nakes itu lagi.
“Gak ada (sambil menahan tangis di meja pemeriksaan)” lanjutnya.
Baca Juga: Video Syur Mirip Rebecca Klopper Viral Lagi, Fadly Faisal Unggah Foto Nyeleneh: Kenapa? Gak Suka?
Percakapan berikutnya lah yang membuat warganet seakan teriris perasaannya. Ketika ditanya mengenai keluhannya, lansia tersebut malah meminta suntik mati.
“(Suaranya agak kurang jelas) ada suntik mati? (nenek pun nangis)” lanjut percakapan itu.
Mendengar permintaan itu, si nakes lantas berusaha menenangkannya, sambil menjelaskan kalau di Puskesmas tersebut tidak menyediakan suntik mati.
Ia pun lantas mendoakan nenek tersebut dan merasa pilu sekaligus tersentuh dengan kedatangan sang nenek di puskesmasnya. Dalam unggahan itu diterangkan juga kalau nakes itu mengantarkan nenek itu pulang hingga ke rumah.
“Aku dan temanku mengantar puang terkejut saat tahu kalau rumah nenek ini jauh (dari Puskesmas). Kami mengantarnya jalan kaki. Pas sampai rumah kita kaget ternyata di rumahnya ada orang, kami kira nenek tinggal sendiri,” lanjut unggahan itu.
Dalam unggahan itu juga disebutkan kalau nenek tersebut tergolong orang mampu, karena memiliki rumah mewah, mobil dan sepeda motor.
Berita Terkait
-
Video Syur Mirip Rebecca Klopper Viral Lagi, Fadly Faisal Unggah Foto Nyeleneh: Kenapa? Gak Suka?
-
Momen Kocak Bocah Ikut Fashion Show Awalnya Memukau, Endingnya Bikin Ngakak
-
Viral Camat Gajahmungkur Pengganti Ade Bhakti Mulai Ngonten, Netizen Berikan Komentar Menohok: Bagaikan Bumi dan Langit
-
Seleb TikTok Luluk Nuril Pamer Video Nongkrong Dikawal Patwal, Netizen: Semoga Kaya Beneran, Bukan Dikaya-kayain
-
Aksi Marah-marahnya ke Siswi Magang Viral, Seleb TikTok Luluk Sofiatun Jannah Minta Maaf
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Antisipasi Puncak Cuaca Ekstrem, BPBD Tebar 2,4 Ton Bahan Semai di Hari Keenam OMC
-
Wacana Polri di Bawah Kementerian Mengemuka, Yusril Tegaskan Masih Tahap Opsi Reformasi
-
Ratusan Warga Serang Masih Mengungsi, Banjir Dominasi Bencana Hidrometeorologi
-
Drama Sidang Korupsi: Hakim Ad Hoc Walkout Tuntut Gaji, Kini Diperiksa KY
-
Antisipasi Jalan Rusak akibat Banjir, Dinas Bina Marga DKI Lirik Aspal 'Sakti' yang Bisa Serap Air
-
Pascabencana Bireuen, Mendagri Tito Tinjau Infrastruktur Jembatan
-
Keterlibatan TNI-Polri Jadi Petugas Haji 2026 Melonjak Drastis, Menhaj: Naik Hampir 100 Persen Lebih
-
Konflik Agraria Belum Usai, Legislator Gerindra Minta Pemerintah Buang Ego Sektoral demi Keadilan
-
Tunjangan Panitera Cuma Rp400 Ribu, DPR Peringatkan Bahaya: Kualitas Pengadilan Taruhannya!
-
MBG Bertransformasi: dari Piring Makan ke Jaring Pengaman Sosial