Suara.com - Saat ini nama Tom Lembong jadi dikenal masyarakat usai disebut-sebut oleh Gibran Rakabuming di debat cawapres beberapa waktu lalu. Sorotan netizen ke Tom Lembong tak hanya karena kepintarannya tetapi juga karena penampilan.
Banyak yang penasaran bagaimana Timses Capres Cawapres nomor urut 1 merawat wajah dan penampilan diumur memasuki kepala 5.
Ternyata Tom Lembong punya trik yang sederhana merawat wajahnya. Dalam pengakuan di video Tiktok, Tom menyebut hanya membasuh wajah dengan air dan dikeringkan dengan bersih.
"Water, air, itu aja, masih pakai lap aja, lap biasa lap kain terus dibasahin dengan air terus digesek," ujar Tom Lembong saat Tiktok bareng bersama Capres nomor urut 1 Anies Baswedan.
Baca juga:
GKR Bendara Putri Sultan Jogja Jajan di Gerobak Angkringan, Tingkahnya Menjadi Sorotan Publik
Selain rajin membersihkan muka, Tom Lembong juga membiasakan minum air putih dan konsumsi makan bergizi.
Ia rutin berolah raga terlihat dari momen-momen beraktivitas yang dibagikan di Instagram pribadinya.
Baca Juga: Dilaporkan ke Bawaslu Kasus Pelanggaran Pemilu, Begini Reaksi Tom Lembong
"Tapi sebenarnya yang kunci bukan cuma permukaan kulit, kesehatan tubuh dan badan," kata Tom Lembong.
"Gizi, minum air stay hydrated, kemudian tidur mencukupi," lanjutnya.
Berita Terkait
-
Dilaporkan ke Bawaslu Kasus Pelanggaran Pemilu, Begini Reaksi Tom Lembong
-
Cak Imin Pamer Foto Bareng Mantan Pacar, Publik Heboh: Cowok Klepon
-
Kampanye di Tapanuli Selatan, Anies Singgung soal Bansos: Bukan Program Pribadi, Itu Uang Rakyat
-
Anies Pakai Baju Adat Mandailing Saat Kampanye: Pesisir Pantai Barat Sumut Jadi Prioritas Pembangunan
-
Momen Anies Ditanya Jika Tak Terpilih Jadi Presiden, Jawabannya Bikin Merinding
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kuasa Hukum Roy Suryo Sebut Kunjungan Eggi Sudjana ke Solo 'Bentuk Penyerahan Diri'
-
PDIP Kritik Pemotongan Anggaran Transfer, Desak Alokasi yang Adil untuk Daerah
-
PDIP Ingatkan Mandat Reformasi, Minta TNI Jauhi Politik Praktis dan Perkuat Industri Pertahanan
-
Tolak Pilkada Lewat DPRD, Megawati: PDIP Berdiri Paling Depan Jaga Hak Rakyat!
-
Cegah Bencana Ekologis, Rakernas I PDIP Desak Penegakan Hukum Lingkungan dan Penguatan Mitigasi
-
Prabowo Beri Mandat ke Dirut Baru Pertamina: Pecat Siapa Saja yang Tidak Bagus!
-
Bantah Dibekingi Orang Besar, Abdul Gafur Tantang Pembuktian Aliran Dana ke Kubu RRT
-
MAKI Laporkan Rekening Gendut Istri Pejabat Kemenag Senilai Rp32 Miliar ke KPK
-
Setelah Resmikan Proyek Besar di Balikpapan, Apa Agenda Rahasia Prabowo di IKN?
-
Sadar Direksi BUMN Ndablek, Prabowo: Sudah Rugi Malah Minta Tantiem