Suara.com - Ustaz Abdul Somad (UAS) mengunggah dua foto yang menampilkan dirinya dengan capres nomor urut 01 Anies Baswedan.
Dalam Instagram pribadinya @ustadzabdulsomad, UAS memamerkan foto tengah tertawa bersama Anies.
Yang menjadi sorotan, foto slide pertama mengambil background (latar) gambar Presiden-Wakil Presiden RI pertama, Soekarno dan Hatta.
Tak hanya itu, UAS juga menuliskan caption soal husnuzzhan (prasangka baik) dan ridho.
"Hubungan kita dengan Allah dibangun dengan dua rasa: 1. Husnuzzhan, 2. Ridho," tulisnya, Senin (12/2/2024).
Dia kemudian menjelaskan makna husnuzzhan dan ridho.
"Husnuzzhan: puncak rasa sangka baik dari orang jatuh cinta kepada yang dicintai. Tak tersisa sangka buruk sedikitpun. Semuanya baik, walau tidak baik kata orang lain, karena mereka tidak memandang dengan pandangan cinta." sebut UAS.
"Ridho, seperti ridhonya jenazah saat dimandikan penyelenggara jenazah. Puncak kepasrahan. Semuanya setelah ikhtiar, doa dan tawakkal," sambungnya.
Unggahan UAS mengundang reaksi beragam dari warganet. Tak sedikit yang mendoakan Anies terpilih menjadi presiden di Pilpres 2024.
"Bismillah, jgn lupa selipkan doa untk perubahan lebih baik abah anies jadi pemimpin kitaa..." sebut netizen.
"Menyala Ustadz .. InsyaAllah Beliau Pemimpin 2024," ungkap warganet.
"MashaAllah ta barakallah adeemmm nengok ulama dan presiden RI 2024. Aamiin," sahut yang lainnya.
Berita Terkait
-
Auto Salfok, Ucapan Selamat Anies ke Ultah Prabowo Bikin Netizen Geleng-geleng: Sentilan Berkelas!
-
Presiden Prabowo Ulang Tahun ke-74, Anies Baswedan: Semoga Allah Berikan Petunjuk...
-
UAS Umpamakan Hubungan Santri dengan Kiai lewat Mahzab Cinta: Susah Dilogikakan!
-
20 Oktober Jadi Ujian Prabowo, Akankah Lepas Bayang Jokowi dan Rombak Kabinet?
-
Polisi Bongkar Sindikat Raksasa TPPO di Bandara Soetta: 15 Jadi Tersangka, 24 Masih Buron
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Datangi Pabrik Aqua Lagi, Dedi Mulyadi Ungkap Sumber Airnya yang Tak Sesuai Iklan
-
Tragedi Prada Lucky: Sidang 22 Seniornya Digelar, Sang Ibu Tuntut Keterbukaan
-
Terbang ke Kualalumpur, Selain Gaza, Isu 'Nuklir' Jadi Bahasan Panas Prabowo di KTT ASEAN
-
'Cuma Omon-omon?' Refly Harun Skeptis Prabowo Bisa Lepas dari Pengaruh Jokowi
-
Siap-siap, Sidang Dimulai: KPK Limpahkan Berkas Eks Kadis PUPR Sumut ke Jaksa
-
PDIP Gagas Sumpah Pemuda Baru, Ini Kata Hasto Kristiyanto
-
Airbus A400M Milik TNI AU Akan Bermarkas di Halim
-
BNI Lepas 27.300 Pelari di Wondr JRF 2025 untuk Dorong Ekonomi Hijau dan Gaya Hidup Sehat
-
Hasto Kristiyanto: Dorong Kebangkitan Ekonomi Maritim dan Desa Wisata Indonesia
-
Indonesia Sambut Timor Leste, Anggota Paling Bungsu ASEAN