Suara.com - Prabowo Subianto makin yakin bahwa dirinya akan menjadi presiden Indonesia berikutnya. Hal itu dikaitkan calon presiden dengan nomor urut 2 itu dengan sandi ‘08’ yang pernah diberikan kepadanya saat menjadi tentara.
Saat menghadiri acara Welcoming Blessings in The Year of The Wood Dragon yang berlangsung di Pantjoran, PIK, Jakarta Utara, Jumat (2/2/2024) malam, Prabowo menceritakan maksud sandi 08 tersebut.
Ia berkelakar bahwa jika sandi yang diberikan adalah ‘07’, mungkin ia akan menjadi presiden ke-7. Namun, karena sandi ‘08’, ia merasa memiliki arti sebagai presiden kedelapan.
"08 kenapa nggak 06 atau 07? Kalau 07 saya mungkin presiden ke 7, tapi karena 08 kira-kira mungkin saya presiden kedelapan," kelakar Prabowo.
Baca juga:
Tak Terima Istrinya Dapat 3 Suara, Pria di Jambi Hajar Ketua RT dan Petugas KPPS Sampai Terluka
Taylor Swift Baru Rayakan Kemenangan Klub Pacar, Parade Super Bowl Berujung Tragedi Penembakan
Prabowo bertekad ingin menjadi presiden untuk seluruh masyarakat Indonesia, termasuk bagi orang yang belum mempercayainya. Ia juga telah bersumpah sebagai tentara dan berintegritas melindungi, mengayomi semua lapisan masyarakat.
"Saya ingin menjadi presiden untuk seluruh rakyat Indonesia termasuk yang tidak memilih saya, dan termasuk mereka-mereka yang mungkin belum percaya dengan saya, tapi saya akan mengayomi, mengurus, melindungi seluruh rakyat Indonesia," sambungnya.
Untuk diketahui, pasangan calon presiden dan wakil presiden Prabowo-Gibran unggul di pemilu 2024 berdasarkan hasil sementara dari quick count.
Meskipun belum keluar hasil real count dari KPU, Prabowo-Gibran sudah menggelar perayaan kemenangan di Senanyan, kemarin. Hadir di acara itu pendukung 02 dan para tokoh di lingkar Prabowo-Gibran.
Berita Terkait
-
Profil 3 Sekretaris Pribadi Prabowo Disebut Masih Bujang, Intip Potret Gagahnya
-
Unggul Sementara di Pilpres 2024, Prabowo Terima Ucapan Selamat dari 5 Pemimpin Negara
-
Prabowo Ungguli Hasil Quick Count, PM Australia Ungkap Selamat dan Hormat
-
Azizah Salsha Nonton Prabowo Joget Gemoy di Istora, Mertua Pratama Arhan Kirim Pesan Begini
-
Melihat Ruang Rekapitulasi Pemungutan Suara Pemilu di KPU
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Tak Ditahan Usai Diperiksa 9 Jam, Roy Suryo Pekik Takbir di Polda Metro Jaya
-
Pakar Hukum Bivitri Susanti Sebut Penetapan Pahlawan Soeharto Cacat Prosedur
-
Usut Korupsi Dana CSR BI, KPK Periksa Istri Polisi untuk Lancak Aset Tersangka Anggota DPR
-
Demi Generasi Digital Sehat: Fraksi Nasdem Dukung Penuh RUU Perlindungan Siber, Apa Isinya?
-
Kasus TBC di Jakarta Capai 49 Ribu, Wamenkes: Kematian Akibat TBC Lebih Tinggi dari Covid-19
-
Mensesneg Klarifikasi: Game Online Tidak Akan Dilarang Total, Ini Faktanya!
-
Berantas TBC Lintas Sektor, Pemerintah Libatkan TNI-Polri Lewat Revisi Perpres
-
Pemerintah Kaji Amnesti untuk Pengedar Narkotika Skala Kecil, Ini Kata Yusril
-
Pramono Anung Kukuhkan 1.005 Pelajar Jadi Duta Ketertiban: Jadi Mitra Satpol PP
-
Hormati Putusan MK, Polri Siapkan Langkah Operasional Penataan Jabatan Eksternal