Suara.com - Beredar viral video lawas yang memperlihatkan Presiden Jokowi sedang bercanda dengan istri, Iriana. Pada video yang viral itu, Jokowi memgatakan soal sosok istrinya sebelum menjadi ibu negara.
Diduga video tersebut diambil saat momen Jokowi di masa periode pertamanya sebagai Presiden. Menurut Jokowi, Iriana dulu bukanlah Iriana yang sekarang saat sudah menjadi ibu negara.
"Dulu apa, (Iriana) sederhana dan ndeso banget," ungkap Jokowi seperti dikutip, Jumat (15/3).
Baca juga:
Pengakuan dari Jokowi itu langsung membuat Iriana bereaksi. Ia langsung mencubit pinggang dan mendorong Jokowi. Iriana juga sembari tertawa menyangkal apa yang dikatakan suaminya tersebut.
"Ngawur ih," kata Iriana sembari tertawa dan mendorong Presiden Joko Widodo.
"Lho saya jadi terpengaruh jadi ndeso," sambung Jokowi lagi. Iriana kembali menampik jika ia dibilang ndeso. Ia lantas mengatakan bahwa Jokowi itu yang ndeso.
"Ini (Jokowi) yang ndeso, antik, kurang gaul," ungkap Iriana. Ia kemudian menceritakan soal sosok Jokowi di masa lalu. "Yak kaya anak muda, pakai kaos, gondrong-gondrong," ungkapnya.
Baca juga:
Baca Juga: Jubir Ganjar-Mahfud: Jokowi Jadi Presiden yang Luwes Bersilat Lidah
Video itu pun banyak mendapat komentar dari warganet. Mayoritas warganet memuji kehangatan antara Jokowi dengan Iriana di momen itu.
"Pak Jokowi dan ibu Iriani lucu...saling ngenyek ndeso," komentar salah satu netizen.
Iriana lahir di Surakarta pada 1 Oktober 1963. Namanya merupakan pemberian dari kakeknya setelah pulang dari Irian Jaya, sebagai seorang guru. Dia bertemu Joko Widodo ketika datang ke rumah Lit Sriyanti, adik Joko Widodo.
Iriana lulus dari SMA Negeri 3 Surakarta pada tahun 1983. Dia kemudian berkuliah di Universitas Muhammadiyah Surakarta selama enam semester, tetapi berhenti tanpa gelar untuk menikah dengan Joko Widodo.
Iriana menikah dengan Joko Widodo di Solo, tanggal 24 Desember 1986,dan memiliki 3 orang anak, yaitu Gibran Rakabuming Raka, Kahiyang Ayu, dan Kaesang Pangarep.
Berita Terkait
-
Jubir Ganjar-Mahfud: Jokowi Jadi Presiden yang Luwes Bersilat Lidah
-
Ridwan Kamil Ingatkan Jokowi Banyak Negara Gagal Bangun Ibu Kota Baru, Ini Daftarnya
-
Bikin Warganet Khawatir, Siapa Pengemudi Xpander Penabrak Porsche Rp 8,9 M?
-
Gibran Bongkar Fakta Usulan Jokowi Pimpin Koalisi Besar: Tanya yang Ngusul!
-
Bambang Pacul Sarankan Jokowi Cari Galah Baru Setelah Megawati, Partai Golkar?
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Anggota DPR Ini Ingatkan Bahaya Pinjol: Banyak yang Ngira Itu Bisa Selesaikan Masalah, Padahal...
-
Gibran Wakili Prabowo di Forum KTT G20, DPR: Jangan Cuma Hadir, Tapi Ikut Dialog
-
Mahfud MD Sebut Prabowo Marah di Rapat, Bilang Bintang Jenderal Tak Berguna Jika Tidak Bantu Rakyat
-
RUU PPRT 21 Tahun Mandek, Aktivis Sindir DPR: UU Lain Kilat, Nasib PRT Dianaktirikan
-
KSPI Desak RUU PPRT Disahkan: Pekerja yang Menopang Ekonomi Justru Paling Diabaikan
-
Cegat Truk di Tol Cikampek, Polda Metro Bongkar Penyelundupan Pakaian Bekas Impor Rp 4,2 Miliar
-
Detik-detik Mencekam Pesawat Oleng Lalu Jatuh di Karawang, Begini Kondisi Seluruh Awaknya
-
Inovasi Layanan PT Infomedia Nusantara Raih Penghargaan dari Frost & Sullivan
-
PAD Naik Drastis, Gubernur Pramono Pamer Surplus APBD DKI Tembus Rp14 Triliun
-
Pramono Sebut Pengangguran Jakarta Turun 6 Persen, Beberkan Sektor Penyelamat Ibu Kota