Suara.com - Viral di media sosial, satu video yang memperlihatkan seorang pemuda menggeber-geber motor skuter matic-nya di jalanan. Namun tiba-tiba motor itu terbakar. Diduga kejadian terjadi di malam takbiran.
Video semula diunggah di akun akun Twitter @Pai_C1, pada Rabu (10/4/2024) dan diunggah ulang akun Instagram @terangmedia, 11 April 2024.
"Geber-geber knalpot di malam takbiran, motor pemuda ini terbakar. Menyala Abangku," tulis akun.
Video berdurasi 15 detik itu menunjukkan seorang pemuda bertelanjang dada yang sedang menggeber-geber motornya di depan perumahan.
Sambil asyik menggeber, ia memegang kaus putih yang diputar-putar di udara seperti sedang merayakan kesenangannya.
Tak lama kemudian, muncul semburan api di area mesin motor dan api pun membesar. Si pemuda tampak panik dan api tersebut hampir saja ikut mengenainya.
Ia kemudian berusaha memadamkan api dengan menggunakan baju yang dipegangnya. Sementara orang-orang di sekitarnya juga terlihat panik dan mencoba menjauhkan kendaraan mereka.
Baca juga:
Kekayaan Karyawan Pertamina yang Viral Ludahi Perempuan
Baca Juga: Ingin Tampil Modis di Hari Raya, Thrifting di Pasar Senen Jadi Pilihan di Malam Takbiran
Meme Arie Febriant Viral, Jadi Kandidat Terkuat Duta 'Ludah
Peristiwa ini memicu beragam komentar dari warganet. Banyak yang menyayangkan aksinya karena dianggap membahayakan diri sendiri dan orang lain.
"dah hari2 ngabisin beras, motor keluarga dibakar wkwk. reall beban keluarga ni org wkwk," tulis netizen di akun @fakta,jakarta.
"Asal mula Ghost Rider... Geber2 knalpot, kena kutuk masarakat," tulis netizen lain.
"Kalau disadari itu azab Allah lagi malam takbiran bukannya ikut takbiran malah buat takbir tidak kedengeran," ujar netizen.
Tak sedikit pula yang mempertanyakan penyebab motor tersebut bisa langsung terbakar.
Berita Terkait
-
Rapor Jay Idzes Usai Kemenangan Sassuolo Tekuk Emil Audero Cs, Nemanja Matic Jadi MVP
-
5 Motor Matic Pendek Anti Jinjit, Cocok untuk Wanita Bertubuh Mungil dan Butuh Sat-set
-
5 Motor Bekas Sensasi ala XMax tapi Harga Rasa Scoopy
-
DFSK Beri Penjelasan Kasus Mobil Listrik Gelora E yang Terbakar di Tol JORR
-
Mending Aerox atau NMax? Bongkar Habis Perbedaan Fitur, Bagasi, Hingga Harga
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Pascabanjir Cengkareng, Sudin LH Jakbar Angkut 187 Ton Sampah dalam 8 Jam
-
Mensos Paparkan Data Bencana Januari 2026: 34 Titik Melanda Indonesia, Jawa Jadi Wilayah Terbanyak
-
12 Aparat Hukum Diduga Perkosa Seorang Ibu di Papua, Saksi Mata Ungkap Kronologi Pilu
-
Mensos: Indonesia Resmi Miliki Data Tunggal DTSEN, Tak Ada Lagi Kementerian Punya Data Sendiri
-
Dua Bulan Bencana Sumatra: 1.204 Korban Meninggal, Ratusan Orang Hilang
-
Kemensos Butuh Rp2 Triliun Tangani Pasca-Bencana Sumatra, Anggaran Tersedia Baru Rp600 Miliar
-
KPK Ungkap Perusahaan Rudy Tanoesoedibjo Tak Salurkan Bansos
-
Isu Reshuffle Kabinet Mencuat, Menlu Sugiono: Saya Baru Dengar Sekarang
-
Isu Iuran Rp16,9 Triliun untuk Dewan Perdamaian, Menlu Sugiono: Itu Bukan 'Membership Fee'
-
Menteri PKP Maruarar Sirait Targetkan 2.603 Hunian Tetap di Sumatra Rampung Mei 2026