Suara.com - Viral di media sosial kisah tentang seorang istri menghancurkan rumah yang dibangunnya karena suami selingkuh dengan 20 wanita.
Cerita perselingkuhan ini dibagikan akun Instagram miralestari91 yang diposting ulang akun X (Twitter) @kegblgnunfaedh.
Baca Juga:
Anak Bongkar Perselingkuhan Ayahnya di Media Sosial, Endingnya Bikin Miris
Dalam video itu terlihat sejumlah orang mengangkut barang-barang yang ada di dalam sebuah rumah hingga tak lagi bersisa.
Setelah tak ada lagi perabotan di dalam rumah, terlihat seorang wanita berjilbab cokelat menghancurkan dinding wallpaper rumah tersebut menggunakan palu sambil teriak kesal.
Tampak puing-puing bekas dinding yang hancur berserakan di lantai rumah. "Kasus ini bermula dari suaminya selingkuh," tulis akun @kegblgnunfaedh.
Dalam curhatannya di media sosial, wanita dengan akun miralestari91 menceritakan suaminya digerebek warga saat selingkuh dengan teman istrinya.
Sempat ditahan, suami tersebut akhirnya dilepas berkat jaminan dari sang istri yang membayar uang Rp10 juta.
Baca Juga: Heboh Seserahan Lamaran Pasangan Asal Pati: Dari Uang Cash hingga Seekor Kerbau
Sialnya, suami yang pulang kampung tidak juga berhenti selingkuh. Bahkan kata akun miralestari91, suaminya selingkuh dengan 20 wanita di kampung.
Tak tahan dengan sikap suaminya, sang istri memutuskan menggugat cerai. Mereka pun berbagi harta. Karena rumah yang mereka tempati berada di atas lahan milik orang tua suami, istri pun memutuskan menghancurkan rumah tersebut.
Hal itu ia lakukan karena sang Istri tak rela jika rumah itu dijadikan tempat suami dan selingkuhannya tinggal.
Berita Terkait
-
Heboh Seserahan Lamaran Pasangan Asal Pati: Dari Uang Cash hingga Seekor Kerbau
-
Harga Diri Diinjak-injak, Pilunya Mantan Istri Rio Reifan Lawan Keluarga Tapi Berakhir Ditalak
-
Sosok 7 Wanita Istri Rhoma Irama: Satu Bertahan Dimadu, Kini Ramai Disorot Gegara Anak Bungsu
-
Punya Istri Tiga, Tabiat Ayah Mertua Putri Isnari Bikin Erie Suzan Semringah: Ada Sinyal ...
-
Bantuan SLB sampai Mainan Eksklusif Tertahan di Bea Cukai, Klarifikasi Sri Mulyani Banjir Cibiran
Terpopuler
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 Oktober: Ada 20.000 Gems dan Pemain 110-113
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Pihak Israel Klaim Kantongi Janji Pejabat Kemenpora untuk Datang ke Jakarta
-
Siapa Artem Dolgopyat? Pemimpin Atlet Israel yang Bakal Geruduk Jakarta
-
Seruan Menggetarkan Patrick Kluivert Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V60 Lite 4G vs vivo V60 Lite 5G, Kenali Apa Bedanya!
-
Dana Transfer Dipangkas, Gubernur Sumbar Minta Pusat Ambil Alih Gaji ASN Daerah Rp373 T!
Terkini
-
Anggaran Dipangkas Rp 15 Triliun, Gubernur DKI Siapkan Obligasi Daerah, Menkeu Beri Lampu Hijau
-
Dicecar KPK Soal Kuota Haji, Eks Petinggi Amphuri 'Lempar Bola' Panas ke Mantan Menag Yaqut
-
Hotman 'Skakmat' Kejagung: Ahli Hukum Ungkap Cacat Fatal Prosedur Penetapan Tersangka
-
4 Fakta Korupsi Haji: Kuota 'Haram' Petugas Hingga Jual Beli 'Tiket Eksekutif'
-
Teror Bom Dua Sekolah Internasional di Tangesel Hoaks, Polisi: Tak Ada Libur, Belajar Normal!
-
Hotman Paris Singgung Saksi Ahli Kubu Nadiem: 'Pantas Anda Pakai BMW Sekarang, ya'
-
Regulasi Terus Berubah, Penasihat Hukum Internal Dituntut Adaptif dan Inovatif
-
LMS 2025: Kolaborasi Global BBC Ungkap Kisah Pilu Adopsi Ilegal Indonesia-Belanda
-
Local Media Summit 2025: Inovasi Digital Mama dan Magdalene Perjuangkan Isu Perempuan
-
KPK Bongkar Modus 'Jalur Cepat' Korupsi Haji: Bayar Fee, Berangkat Tanpa Antre