Suara.com - Kebakaran tidak bisa diprediksi, bisa datang kapan dan di mana saja. Tak jarang pula kebakaran menimbulkan kerusakan hingga kerugian sangat besar.
Baru-baru ini viral di media sosial momen seorang pemilik rumah diingatkan ada kebakaran, tetapi justru menuding tetangganya main api.
Video kebakaran tersebut salah satunya dibagikan akun X @pai_C1. Dalam video tersebut terlihat sebuah rumah yang mengeluarkan asap.
Terdengar suara seorang pria berteriak mengingatkan ada kebakaran. "Bu kebakaran bu," ujar pria dalam video tersebut.
Seorang wanita dalam video itu juga terdengar mengatakan bahwa anjingnya sampai takut.
Namun, mereka mendapat respons tidak terduga. Dari arah bawah teriak suara seperti seorang perempuan yang memperingatkan agar tidak main api. "Kalian jangan jangan main api ya," kata perempuan tersebut.
"Eh kami tidak main api. Itu kebakaran," sahut perekam.
"Jangan kalian main api di rumah awak di sini," timpal perempuan tersebut.
Diketahui peristiwa kebakaran itu terjadi di daerah Medan. Informasinya kebakaran tersebut telah ditangani oleh dinas pemadam kebakaran setempat.
Baca Juga: Ngeri, Bekerja Rontokkan Jagung, Pria di NTB Tergiling hingga Bagian Tubuh Hancur
Unggahan tersebut mendapat banyak respons dari warganet.
"emang susah ya ngobrol dg ras terkuat di bumi. di bantah itu kok di kira gak punya adab, gak di ladeni itu yo malah bikin susah," komentar @aro*****.
"Asep udah seitem dan setebel itu dikira cuma maen api," cuit akun @Jad*****.
"masalahnay itu rumah dempetan ama yg lain wkwkklo jauh sih ya bodo amat kebakar aje punya dia," komentar akun @sebu********.
"Mngkin karena intonasi ngasih taunya kayak bangunin sahur.. tidak terdengar nada panik," tulis akun @IUZ**.
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Polda Metro Jaya Bakal Rilis Tentang Ledakan SMAN 72 Jakarta yang Lukai Puluhan Siswa
-
Sekjen PDIP Hasto Ingatkan Spirit Pengasingan Bung Karno di Konferda NTT
-
Masjid Dipasang Garis Polisi, Begini Kondisi SMAN 72 Jakarta Pasca Ledakan
-
Olah TKP Dinyatakan Rampung, Brimob Tinggalkan Lokasi, Polda Metro Jaya: Hasilnya Besok
-
Ledakan SMAN 72: Prabowo Beri Peringatan Keras! Ini Pesannya...
-
Ketua MPR: Tidak Ada Halangan bagi Soeharto untuk Dianugerahi Pemerintah Gelar Pahlawan Nasional
-
Misteri Ledakan SMA 72 Jakarta: Senjata Mainan Jadi Petunjuk Kunci, Apa yang Ditulis Pelaku?
-
Ledakan SMA 72 Jakarta: Pelaku Pelajar 17 Tahun, Kapolri Ungkap Fakta Mengejutkan
-
Update Ledakan SMAN 72: Polisi Sebut 54 Siswa Terdampak, Motif Masih Didalami
-
Ledakan di SMAN 72 Jakarta Lukai 39 Siswa, Enam Orang Luka Berat