Suara.com - Ibu Kota Nusantara (IKN) siap ditempati untuk berlangsungnya Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Indonesia yang ke 79.
Secara keseluruhan, Kawasan Istana Presiden di IKN mulai dari lapangan upacara dan kantor presiden sudah mencapai angka 80 persen.
Menurut Presiden Jokowi sudah ada Keputusan Presiden (Kepres) tentang pemindahan Ibu Kota dari Jakarta ke IKN maka upacara 17 Agustus 2024 akan digelar di IKN.
Meski demikian, upacara HUT Kemerdekaan RI ke 79 itu juga tetap digelar di Istana Kepresidenan Jakarta dengan dipimpin Wakil Presiden Ma’ruf Amin dan Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka.
Selain itu, sejumlah Menteri kabinet Indonesia Maju serta Aparatur Sipil Negara (ASN) juga akan pindah ke IKN secara bertahap.
Mengingat semuanya akan hidup dengan lingkungan yang baru di IKN, mereka tentunya mulai dari nol dengan segala situasi yang ada di IKN.
Banyak sekali yang sudah tidak sabar lagi ingin pindah ke IKN, lantaran melihat hasil bangunannya yang luar biasa, belum lagi pemandangan alam yang ada benar-benar murni.
Namun ternyata ada juga yang menghindari pindah ke IKN dengan berbagai macam alasan. Seperti yang baru-baru ini viral, seorang Pegawai Negeri Sipil (PNS) mengaku takut jika dipindahkan ke IKN di Kalimantan Timur lantaran percaya dengan adanya santet.
Salah satu pejabat fungsional di Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) menceritakan pengalaman buruknya.
Baca Juga: Syarat dan Cara Ikut Upacara 17 Agustus 2024 di IKN dan Istana Negara Jakarta
Ia bercerita pengalaman yang sudah dialami suaminya, terkait santet. Kala itu sang suami dipindahkan ke Pontianak, Kalimantan Barat dan mendapatkan santet.
Deputi Bidang Sosial, Budaya dan Pemberdayaan Masyarakat Otorita IKN, Alimuddin sontak meluruskan persepsi negatif itu.
Pihaknya mengatakan bahwa jaman sekarang sudah tidak bisa disamakan dengan jaman dahulu. Meski begitu dirinya tidak menutup mata soal keberadaan santet.
“Santet, believe or not believe, saya pernah mengalami.,” ujarnya.
“Tapi santet itu di Banyuwangi ada, di Banten ada, di mana saja juga ada,” tegasnya.
Kesiapan yang ada di IKN benar-benar sudah matang. Sejumlah fasilitas di IKN ini sudah siap menyambut kedatangan ASN yang akan bertugas.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Episode Final Shopee Jagoan UMKM Naik Kelas, Ajang Pembuktian Kehebatan UMKM Lokal
 - 
            
              Bareskrim Polri Bongkar Tambang Pasir Ilegal di Taman Nasional Gunung Merapi Bernilai Rp 48 Miliar
 - 
            
              Sidang MKD: Ahli Hukum Warning Pelaku Hoaks, Video Uya Kuya Jadi Bukti
 - 
            
              Bukan soal Whoosh, Ini Isi Percakapan Dua Jam Prabowo dan Ignasius Jonan di Istana
 - 
            
              KontraS Pertanyakan Integritas Moral Soeharto: Apa Dasarnya Ia Layak Jadi Pahlawan Nasional?
 - 
            
              Viral Pria Gelantungan di Kabel Jalan Gatot Subroto, Ternyata Kehabisan Ongkos Pulang Kampung
 - 
            
              Dorong Kedaulatan Digital, Ekosistem Danantara Perkuat Infrastruktur Pembayaran Nasional
 - 
            
              AJI Gelar Aksi Solidaritas, Desak Pengadilan Tolak Gugatan Mentan Terhadap Tempo
 - 
            
              Temuan Terbaru: Gotong Royong Lintas Generasi Jadi Kunci Menuju Indonesia Emas 2045
 - 
            
              PSI Kritik Pemprov DKI Pangkas Subsidi Pangan Rp300 Miliar, Dana Hibah Forkopimda Justru Ditambah