Suara.com - Kekayaan presiden Indonesia sejak kemerdekaan selalu menjadi perhatian masyarakat. Dari Presiden pertama Soekarno hingga Prabowo Subianto yang saat ini menjabat sebagai presiden In
Daftar kekayaan tokoh bangsa itu kerap menjadi topik pembahasan yang menarik. Lantas, seberapa kaya presiden-presiden Indonesia? Berikut kekayaan presiden-presiden Indonesia mengutip berbagai sumber.
1. Soekarno
Harta kekayaan Presiden pertama RI, Soekarno, masih menjadi misteri hingga kini. Namun, koran Austria Kronen Zeitung pada edisi Desember 2012 menyebutkan bahwa Soekarno memiliki kekayaan senilai USD 180 miliar yang diduga disimpan di Union Bank of Switzerland (UBS).
Data soal kekayaan Soekarno belum terkonfirmasi secara resmi, namun terus menjadi perbincangan publik sampai hari ini.
2. Soeharto
Presiden kedua, Soeharto, diketahui memiliki harta signifikan. Mengutip laporan Time Warner Inc, kekayaan Soeharto diperkirakan mencapai USD 15 miliar.
Tahun 1998, setelah lengser, terdeteksi transfer USD 9 miliar ke bank di Austria, yang diyakini hanya sebagian kecil dari total kekayaan Soeharto selama menjabat.
3. BJ Habibie
Presiden ketiga, BJ Habibie, memiliki kekayaan yang bersumber dari hak paten teknologi dan bisnis keluarga.
Menurut Asia Far Eastern Economic Review, kekayaan BJ Habibie ditaksir mencapai USD 60 juta. Anak-anaknya, Ilham dan Thareq Habibie juga memiliki aset teknologi dengan total kekayaan USD 250 juta.
4. Gus Dur
Berdasarkan laporan LHKPN 2001, Presiden keempat Abdurrahman Wahid atau Gus Dur memiliki kekayaan Rp 3,49 miliar, yang terdiri dari tanah, bangunan, logam mulia, dan kas.
5. Megawati Soekarnoputri
Presiden kelima, Megawati Soekarnoputri, tercatat memiliki kekayaan sebesar Rp 96,16 miliar berdasarkan LHKPN 2014. Kekayaan ini berasal dari tanah, bangunan, giro, dan surat berharga.
Tag
Berita Terkait
-
Awal Mula Shandy Aulia Diisukan Jadi Simpanan Pejabat
-
50 Harta Taipan RI Tembus Rp 4.980 Triliun, APBN Menkeu Purbaya Kalah Telak!
-
Bupati Aceh Selatan Umrah di Tengah Bencana, Mirwan MS Punya Harta Rp25,9 Miliar
-
Total Harta Rp39 Miliar, Gaya Hidup Menkeu Purbaya Jadi Sorotan: Punya Motor 'Sejuta Umat'
-
Ditangkap dalam OTT KPK, Segini Total Harta Kekayaan Gubernur Riau Abdul Wahid
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Semua Gardu Induk Aceh Bertegangan, PLN Kejar Pemulihan 180 Desa Masih Padam
-
Siapa Sosok Guru Nur Aini? Mendadak Dipecat Karena Curhat Jarak Sekolah Jauh
-
Prabowo: Bantuan Bencana Dibuka Seluas-luasnya, Tapi Harus Transparan dan Tanpa Kepentingan
-
Prabowo Instruksikan Danantara Koordinasi Ketat Bangun Hunian Pengungsi agar Tak Tumpang Tindih
-
DPRD Lebak Dorong Penindakan Tambang Ilegal demi Cegah Bencana Ekologi
-
Penyebab Civic Ringsek di Bundaran HI, Polisi Ungkap Dugaan Pengemudi Muda Tak Fokus
-
Libur Tahun Baru 2026, Pengunjung Ragunan Diprediksi Tembus 100 Ribu Orang
-
Malioboro Belum Sepi! Wisatawan Masih Belanja Oleh-oleh Sebelum Pulang
-
BMKG Catat 1.556 Gempa Guncang Aceh Sepanjang 2025, Naik 39 Persen dari Tahun Lalu
-
Gebrakan Dedi Mulyadi: Jabar Haramkan Penanaman Sawit Baru, Ancam Krisis Air