Salah satu syarat lain yang perlu para pendaki tahu adalah soal pemesanan atau booking pendakian.
Sekarang, pemesanan atau booking pendakian Gunung Rinjani dapat dilakukan secara online dengan menggunakan aplikasi eRinjani di Playstore.
Layanan pemesanan pendakian online tersebut mulai dibuka pada 9 Agustus 2025 pukul 16.00 WITA.
Diharapkan sistem pemesanan online ini akan memudahkan para pendaki yang ingin mendaki Rinjani.
Selain itu, sistem ini juga akan mempermudah dalam mengatur dan memantau jumlah kunjungan sehingga jauh lebih tertib.
4. Evaluasi Berkala
Selanjutnya pihak BTNGR menegaskan pembukaan kembali pendakian ini akan terus dievaluasi secara berkala.
Hal ini bertujuan untuk memastikan keselamatan dan kenyamanan pendaki, sekaligus menjaga kelestarian ekosistem Gunung Rinjani.
Mengingat Gunung Rinjani adalah salah satu destinasi favorit para pendaki tak hanya Indonesia tapi juga mancanegara
Baca Juga: Buntut Rentetan Bule Jatuh, Semua Jalur Pendakian Gunung Rinjani Resmi Ditutup Mulai 1 Agustus
5. Langsung Diserbu Pendaki
Dilansir dari akun Instagram @btn_gn_rinjani pada hari pertama dibukanya kembali jalur pendakian, Resor Sembalun ramai diserbu pendaki.
Para pendaki berbondong-bondong dengan ransel yang dipanggul memadati gerbang menuju puncak Rinjani.
“Ransel dipanggul, semangat membuncah. Para pendaki tampak berbaris melewati proses briefing dan pengecekan SOP terbaru, yang kini makin diperketat demi keamanan dan kenyamanan bersama,” tulis akun @btn_gn_rinjani.
6. Disambut Antusias
Pembukaan jalur pendakian Rinjani memang disambut antusias oleh para pendaki dari berbagai wilayah.
Berita Terkait
-
Rinjani Siap Menyambut Pendaki Mulai 11 Agustus 2025 Dengan Aturan Baru
-
Mendaki Bersama EMCO: Dari Gunung Rinjani Turun ke Hati
-
Pendaki Rinjani, Siap-Siap! Jalur Pendakian Berubah Total Demi Keamanan, Ini Detailnya
-
Proyek Glamping di Rinjani Picu Kontroversi: Merusak Alam atau Dongkrak Pariwisata?
-
Tingkatkan Keselamatan, Balai TNGR Lakukan Perbaikan Jalur Pendakian Gunung Rinjani
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
Terkini
-
Dua Menko Ikut ke Sydney, Apa Saja Agenda Lawatan Prabowo di Australia?
-
Tak Hanya Game! Politisi PKB Desak Pemerintah Batasi Medsos Anak Usai Insiden Ledakan SMA 72 Jakarta
-
Komnas HAM: Gelar Pahlawan Soeharto Cederai Sejarah Pelanggaran HAM Berat dan Semangat Reformasi
-
Ikut Terluka hingga Tulis Pesan 'DIE', Pelaku Bom SMAN 72 Jakarta Sengaja Ledakkan Kepala Sendiri?
-
Tak Hanya Warga Lokal: Terbongkar, 'Gunung' Sampah di Bawah Tol Wiyoto Berasal dari Wilayah Lain
-
5 Fakta Ngeri Istri Pegawai Pajak Diculik-Dibunuh: Pelaku Orang Dekat, Jasad Dibuang ke Septic Tank
-
Darurat Informasi Cuaca: DPR Nilai BMKG Telat, Minta 'Jurus Baru' Lewat Sekolah Lapang
-
'Tak Punya Tempat Curhat', Polisi Beberkan Latar Belakang Psikologis Pelaku Bom SMA 72 Jakarta
-
Roy Suryo Bantah Edit Ijazah Jokowi: Yang Seharusnya Tersangka Itu Orangnya
-
Wakil Ketua DPD RI: Capaian 50% Penerima Manfaat MBG Harus Menstimulasi Kemandirian Pangan Daerah