Mutu itulah menurut Rocky yang seharusnya bisa menjadi parameter bagi banyak anggota DPR maupun anggota kabinet yang sedang disorot.
“Kita jadikan peristiwa pengunduran diri dari Rahayu Saraswati ini bahkan dari fraksi penguasa. Jadi kedudukannya yang sebetulnya sangat otoritatif, sangat punya legalitas yang kuat, bahkan dukungan politik yang besar dari Gerindra, dia memutuskan untuk bersikap berdasarkan hati nuraninya sendiri,” urainya.
“Dan mutu itu yang seharusnya menjadi parameter bagi mereka yang sekarang banyak anggota DPR yang tersorot atau lagi disorot, banyak anggota kabinet yang sedang disorot, kita minta semacam ukuran, yaitu ikuti Rahayu Saraswati,” tambahnya.
Sebelumnya, Saras menyatakan mundur sebagai anggota DPR RI dari Fraksi Gerindra melalui instagramnya, Rabu (10/9/25).
Saras mundur karena pernyataannya dalam sebuah podcast dinilai kontroversial hingga dikritisi publik.
Saras kala itu tengah membicarakan isu seputar lapangan kerja, tetapi pernyataannya dipenggal sehingga terkesan mendorong para generasi muda untuk tidak bergantung pada pemerintah, melainkan mencoba peruntungannya sendiri.
Saras menyatakan bahwa dirinya tidak bermaksud menyakiti atau merendahkan masyarakat, terutama kaum muda.
Ia menilai adanya upaya pihak – pihak tertentu yang ingin memantik amarah rakyat.
Kontributor : Kanita
Baca Juga: Terpopuler: Jam Tangan hingga Cara Healing Unik Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Kasatgas Tito Pimpin Rakor Pembahasan Bantuan Rumah dan Bantuan Sosial Pascabencana
-
Partai Gema Bangsa Resmi Usung Prabowo di 2029: Ingin Akhiri Cengkeraman Oligarki!
-
Jakarta Siaga, BMKG Bunyikan Alarm Hujan Lebat Hari Ini
-
Akankah Rocky Gerung Hadir? Polda Metro Tunggu Kedatangannya Terkait Kasus Ijazah Palsu Jokowi
-
Jaga Marwah Non-Blok, Connie Ingatkan Presiden Tak Sembarang Bayar Iuran Dewan Perdamaian
-
Pura-pura Jadi Kurir Ekspedisi, Dua Pengedar Narkoba di Tangerang Tak Berkutik Diciduk Polisi
-
Kasus Korupsi Kuota Haji, KPK Minta Bos Maktour Tetap di Indonesia
-
Diperiksa KPK, Bos Maktour Tegaskan Pembagian Kuota Haji Wewenang Kemenag
-
KPK Endus Peran Kesthuri Jadi Pengepul Uang Travel Haji untuk Pejabat Kemenag
-
Hikmahanto Soroti Risiko Gabung Dewan Perdamaian: Iuran Rp16,9 T hingga Dominasi Trump