News / Nasional
Jum'at, 07 November 2025 | 13:33 WIB
Sultan Bima XIV Muhammad Salahuddin. (Foto dok. Museum Samparaja)
Baca 10 detik
  • Proses penetapan Sultan Muhammad Salahuddin sebagai pahlawan nasional bukanlah perjalanan singkat.
  • Penganugerahan gelar bergengsi ini rencananya akan dilangsungkan bertepatan dengan peringatan Hari Pahlawan, pada 10 November 2025.
  • Salahuddin bersanding dengan sejumlah tokoh nasional lain seperti Soeharto, Gus Dur, dan Marsinah.

Penganugerahan ini menjadi bentuk penghormatan tertinggi bangsa atas dedikasi dan perjuangan Sultan Muhammad Salahuddin. Momen bersejarah ini tentu akan menjadi inspirasi bagi generasi penerus bangsa. (Antara)

Load More