Suara.com - Ketersediaan wiper alias peranti penyapu air di kaca untuk tunggangan roda empat (R4) sudah pasti ada. Akan tetapi bagaimana dengan besutan roda dua (R2)? Bisa saja menjadi sebuah opsi inovatif. Jangan pikirkan bahwa lokasi sulit dikenali. Pasalnya, benda satu ini akan tampak jelas menempel di ... helm!
Dilansir dari Rushlane, sebuah tim dari Slovenia menghadirkan wiper kecil yang bisa dibongkar pasang. Diberi nama dagang WiPEY, penyapu air elektrik ini bisa ditempel pada bagian atas kaca helm.
Cara kerjanya, tentu sama seperti wiper pada umumnya. Yaitu ketika diaktifkan, WiPEY akan bergerak menyapu air yang menempel pada kaca helm. Dengan begitu, pandangan pengendara akan tetap terjaga walaupun tengah berkendara dalam keadaan hujan.
Kecepatan sapuan wiper juga bisa diatur. Tekan tombol secara cepat satu kali, maka wiper bergerak sekali. Untuk menambah kecepatan sapuan, tekan tombol agak lama. Interval gerakannya bisa diatur antara 1, 3, atau 6 detik.
Ketika sudah tidak dibutuhkan, si wiper mini ini bisa dicopot dengan mudah. Sedangkan tenaga penggeraknya sendiri hanya membutuhkan baterai.
WiPEY diklaim cocok untuk helm apa pun, bisa helm modular, helm open face, helm full face maupun helm dual-sport.
Sayangnya, tidak disebutkan berapa harga dari produk ini, dan ke negara manakah saja nantinya peranti cerdas ini akan dipasarkan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Harga Mobil Nissan 2026: Livina dan Magnite Bikin Ngiler, Siapin Duit Segini
-
5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
-
Dari Calya hingga Alphard: Intip Daftar Harga Mobil Toyota 2026 Terbaru Terlengkap
-
4 Mobil Double Cabin yang Gagah, Tangguh, dan Fungsional untuk Penggunaan Harian
-
Mending Brio atau WR-V? Segini Harga Mobil Honda 2026
-
Budget Pas-pasan? Cek 5 Mobil Matic Bekas Ini, Ada Volvo Klasik yang Harganya Cuma 20 Jutaan!
-
Bingung Pilih Suzuki Satria atau GSX-S150? Tengok Dulu Daftar Harga Motor Suzuki 2026
-
5 Rekomendasi Mobil Hatchback Murah, Kuat Nanjak di Jalan Pegunungan Meski Full Penumpang
-
7 Mobil Bekas MPV Harga Rp50 Jutaan untuk Keluarga Besar, Mesin Paling Bandel dan Irit BBM
-
Ngidam KLX di 2026? Intip Harga Motor Kawasaki di Indonesia per Januari