Suara.com - Pada Selasa siang (1/12/2020) telah terjadi kebakaran di Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Jalan MT Haryono. Diduga akibat terjadinya hubungan arus pendek listrik atau korsleting.
"Penyelidikan sementara, ada mobil tangki SPBU yang sedang mengisi pukul 09.00 WIB. SPBU mengalami mati lampu, sehingga baru menyala pukul 11.30 WIB. Ternyata alat pengisian pompa terjadi percikan," jelas Kapolrestro Jakarta Selatan Kombes Pol Budi Sartono di Jakarta, sebagaimana dikutip dari kantor berita Antara.
Sebagai pengguna SPBU untuk kebutuhan kendaraan bermotor setiap hari, situasi itu bisa menjadi wacana. Berkaca bahwa tindak preventif dibutuhkan untuk mengatasi keadaan bahaya sewaktu-waktu di area pengisian bahan bakar.
Beberapa waktu lalu, Suara.com berbincang dengan Sony Susmana, Director Training Safety Defensive Consultant (SDCI)seputar tindak preventif dan antisipasi kebakaran mobil di SPBU.
Kondisi ini relevan dengan kejadian kebakaran di SPBU MT Haryono kemarin, yang melibatkan unsur api. Kewaspadaan inilah, seperti telah termaktub di papan informasi setiap area atau lokasi pengisian bahan bakar agar tidak menggunakan smartphone saat mengisi, mesin kendaraan harus dalam kondisi off atau mati, hingga tidak memotret area, mesti dilakukan.
Berikut adalah tips yang bisa dipraktekkan, berdasarkan perbincangan Suara.com dengan Sony Susmana seputar safety pengisian bahan bakar di SPBU:
- Tiba di SPBU, simak lokasi atau letak alat pemadam portable terdekat.
- Lihat ke mana arah evakuasi.
- Lepaskan semua safety belt, termasuk penumpang.
- Matikan mesin kendaraan.
- Fokus hanya isi bahan bakar.
- Tidak mengoperasikan peralatan elektronik apapun.
- Saat terjadi ledakan atau kebakaran, pengemudi harus menjauhkan kendaraan dari nozzle dengan catatan tidak panik dan masih di bawah kontrol.
Berita Terkait
-
Kebakaran Hebat di Penjaringan Saat Warga Terlelap, 5 Orang Luka dan Puluhan Rumah Hangus
-
Detik-detik Bus DAMRI Ludes Terbakar di Tol Cikampek, Semua Penumpang Selamat
-
Korsleting Listrik Picu Kebakaran di Taman Sari, 6 Warga Luka dan Ratusan KK Terpaksa Mengungsi
-
Korsleting di Lantai 8 Kemkomdig, Dirjen Pengawasan: Seluruh Peralatan IT Maupun Data Aman
-
Diduga Akibat Korsleting Listrik, Seorang Lansia Tewas akibat Kebakaran di Kebayoran Lama
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
5 Mobil Listrik Bekas Rp100 Jutaan: Baterai Super Awet, Murah Biaya Perawatan
-
One3 Motoshop Buka Peluang Pebisnis Aftermartket di IMHAX 2025
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
2 Mobil Listrik yang Cocok untuk Perjalanan Bisnis Jarak Dekat, Pilih Kecil Gesit atau Muatan Besar?
-
KUIS: Seberapa 'Anak Mobil' Kamu?
-
Beda Pajak Motor Listrik vs Motor Bensin Biasa, Lebih Murah yang Mana?
-
7 Rekomendasi Mobil Keluarga 3 Baris Rp70 Jutaan: Irit, Kabin Lega, dan Hemat Perawatan
-
One3 Motoshop Hadirkan Brand Asal Jepang Active dan Galespeed di IMHAX 2025
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas 5 Seater Harga Rp100 Jutaan: Barang Buruan Keluarga Muda
-
5 Mobil Diesel Paling Irit Tahun 2025: Panther Masih Layak di Nomor Satu?