Suara.com - Satu basis beda prestise, mungkin itulah hal yang sedikit menggambarkan hubungan antara Toyota Rush dengan saudaranya, Toyota Avanza.
Pemiliknya pun bisa saja tiba-tiba ingin ngotot adu gengsi saat bertemu, seperti pada video viral yang satu ini.
Viral di media sosial, video yang memperlihatkan detik-detik aksi kebut-kebutan antara Avanza dengan Rush.
Video tersebut diunggah oleh akun Instagram @indocarstuff, Rabu (14/4/2021).
Terlihat hasil rekaman video dari sudut pandang baik penumpang Rush dan penumpang Avanza, di mana mobil ini nekat melesat dalam kecepatan tinggi. Telat masuk tikungan, mobil ini pun hilang kendali, lalu keluar lajur dan menabrak tiang.
"Lagi iseng gas tipis tipis di malam hari jalanan sepi, apesnya yang rush hilang kendali pas tau di depan ada tikungan agak tajem. Alhasil nyuksruk dan nabrak tiang. Peringatan ini gaes, agar selalu utamakan keselamatan, safe drive aja. Biar ga ada kejadian kek gini gini lagi," tulis akun tersebut.
Bikin miris, aksi pengendara mobil ini pun mengundang sederet respons negatif seperti pada beberapa komentar berikut ini.
"Ngebut doank mah gampang. Tinggal injek gas pasti kenceng. Kalo mau ngebut pake perhitungan. Jangan membahayakan orang sekitar," tulis bern***akoso.
"Suspensi standard, ngebut pas belokan, limbung, wasalam," kata boo***8.
Baca Juga: Manfaatkan PPnBM, Begini Cara Garasi.id Dongkrak Penjualan Mobil
(*) Untuk menyaksikan video terkait, klik di sini.
Berita Terkait
Terpopuler
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 Oktober: Ada 20.000 Gems dan Pemain 110-113
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Pihak Israel Klaim Kantongi Janji Pejabat Kemenpora untuk Datang ke Jakarta
-
Siapa Artem Dolgopyat? Pemimpin Atlet Israel yang Bakal Geruduk Jakarta
-
Seruan Menggetarkan Patrick Kluivert Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V60 Lite 4G vs vivo V60 Lite 5G, Kenali Apa Bedanya!
-
Dana Transfer Dipangkas, Gubernur Sumbar Minta Pusat Ambil Alih Gaji ASN Daerah Rp373 T!
Terkini
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik 7 Seater Terbaik 2025, Mulai Rp400 Jutaan
-
Festival Kendaraan Ramah Lingkungan dari Ofero Digelar di Tiga Kota
-
Avanza 80 Jutaan Dapat Tahun Berapa? Ini 7 Seri Terbaik Buat Kamu
-
Berapa Harga Motor Listrik Honda? Ini 3 Rekomendasi Terbaik 2025
-
Berapa Biaya Perawatan Mitsubishi Destinator? Segini Kisarannya
-
Motul Rilis Pelumas Khusus Mesin 2-Tak, Bikin Motor Anti Ngebul
-
Bedah Tuntas Honda Stylo 160 'Arjuno', Spek Gila yang Siap Beradu di Yokohama
-
Nggak Nyangka 4 Motor Listrik Keren Ini Harganya Cuma 5 Jutaan? Ini Rekomendasinya
-
Pembalap Honda Joan Mir Tentang Sirkuit Mandalika: Desain Aneh Serta Sangat Berbahaya!
-
5 Rekomendasi Motor Listrik Jarak Tempuh di Atas 100 Km, Tak Takut Jalan Jauh