Suara.com - Megan Fox, helm sepeda motor, kekasih, New Audi RS 4 Avant, tangki bensin, KBRI, Seoul, Hyundai IONIQ 5, mobil listrik, dan Honda CRF150L menjadi highlights dari lima artikel rekomendasi kanal otomotif Suara.com hari ini. Adapun materinya dipetik dari deretan artikel yang tayang kemarin pagi hingga menjelang tengah malam tadi.
Artis seksi Megan Fox baru-baru ini kedapatan berada di dekat pihak yang berwajib, yaitu polisi lalu lintas. Ia mengenakan helm sepeda motor lengkap namun ditilang. Mengapa bisa begitu?
Rupanya bukan tilang namun menunggu sang kekasih diproses polisi lalu lintas. Bersama kekasih, Megan Fox diboncengkan naik kendaraan roda dua. Uniknya atau anehnya, hanya ia yang mengenakan helm, sementara sang pacar Gun Kelly, malah tidak mengenakannya.
Kemudian dari sektor roda dua, tampil Honda CRF150L yang seru, serta wacana selalu mengisi tangki bensin dengan bahan bakar. Mengapa mesti begitu? Bila dibiarkan kering kerontang, wadah ini bisa berkarat dan mengendapkan sisa-sisa kotoran.
Lantas dari sektor roda empat, New Audi RS 4 Avant telah tiba di Tanah Air. Keren, dengan tampilan dan performanya, produk ini siap merefleksikan semangat sporty yang dimiliki sang pengguna.
Tidak sampai di situ, baik tampilan eksterior dan interior, pun dapur pacu bisa dimodifikasi sehingga melahirkan produk bernilai personal.
Dan sebagai pemungkas, Kedutaan Besar Republik Indonesia atau KBRI, di Seoul Korea Selatan telah melakukan gerakan ramah lingkungan menuju elektrifikasi. Yaitu mengganti kendaraan dinas biasanya dengan produk Hyundai IONIQ 5.
Selamat membaca lima artikel rekomendasi kanal otomotif Suara.com, selamat beraktivitas menuju akhir pekan, dan jangan lupa jaga diri sendiri, keluarga, serta lingkungan dengan mematuhi protokol kesehatan.
1. New Audi RS 4 Avant Tampil Lebih Sporty, Refleksikan Ciri Khas 25 Tahun Terakhir
Baca Juga: Suara Klakson Mobil Berpotensi Picu Serangan Kesehatan, India Rencanakan Ini
PT Garuda Mataram Motor, Agen Pemegang Merek (APM) Audi di Indonesia secara resmi memperkenalkan The New Audi RS 4 Avant yang tampil lebih sporty.
"Mengombinasikan nilai-nilai yang ada pada sebuah mobil sport dengan kepraktisan dalam penggunaan sehari-hari menjadi salah satu ide berbeda yang ditawarkan oleh The New Audi RS 4 Avant. Mobil ini menjadi salah satu konsep terbaik yang menjadi ciri khas Audi selama 25 tahun terakhir," ujar Andrew Nasuri, President Direktur, PT Garuda Mataram Motor, dalam keterangannya.
2. Gokil! Honda CRF Kini Ada Versi Mesin 190 cc, Harganya Cukup Menggoda
Keberadaan Honda CRF150L saat ini memang sudah cukup membuat konsumen yang doyan trabasan tertarik untuk meminangnya.
Dengan harga yang cukup ramah di kantong, Honda CRF150L ini menjadi primadona bagi pecinta trabasan.
Berita Terkait
-
Hyundai Ioniq 5 N Diduga Milik Bobby Nasution Hangus Terbakar saat Sedang Terparkir
-
Midnight in the Switchgrass Malam Ini: Duet Megan Fox dan Bruce Willis Memburu Pembunuh Berantai
-
Cuma Gara-gara Botol Air Mineral, Pemilik Ioniq 5 Rugi Rp190 Juta
-
5 Motor Matic dengan Tangki Bensin Besar, Cocok untuk Perjalanan Jauh
-
Grebek Jaringan Online Scam, Otoritas Myanmar Tangkap 48 WNI
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Bak Bumi dan Langit, Perbandingan Sanksi Lawan Arah di Indonesia dan Malaysia Lengkap dengan Denda
-
7 Rekomendasi Mobil Amerika Murah dan Awet: Harga ala Agya Sensasi Rasa Eropa
-
Daftar Harga Honda Vario Terbaru 2026, Ini Jenisnya dari Tahun ke Tahun
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik 7 Seater untuk Keluarga Besar, Teknologi Canggih
-
Mendamba Alphard tapi Dompet Sekarat: Tengok Murahnya Daihatsu Luxio Bekas, Harga Berapa?
-
Persaingan Sengit Toyota dan Brand China di Pasar Mobil Nasional
-
Pilih Daihatsu Sigra atau Toyota Calya untuk Mobil Keluarga? Spek 7 Penumpang, Harga Beda Rp30 Juta
-
Awas Khilaf! Ini 5 Mobil Bekas Murah yang Sebaiknya Dihindari Jika Gaji Pas-pasan
-
4 Pilihan Mobil Daihatsu Bekas Mulai Rp70 Juta, Solusi Pusing Kredit yang Realistis
-
Daftar Harga Honda BeAT Terbaru 2026 Lengkap dengan Model dari Masa ke Masa