Suara.com - Kehadiran All-New Toyota Veloz dan All-New Toyota Avanza telah menyedot perhatian konsumen loyal Toyota. Dua produk ini mampu memberikan pandangan seru tentang fitur dan tampilan terbarunya.
Situasi ini juga bisa ditemukan di Bali. All-New Toyota Veloz dan All-New Toyota Avanza sudah banyak dipesan sejak pertama kali diluncurkan.
"Antusiasnya sangat tinggi. Tapi untuk pemesanan paling banyak masih All-New Toyota Veloz sampai 70 persen, sisanya All-New Toyota Avanza," ujar Haris Prasetya, Operation Manager Auto2000 Wilayah Kalimantan dan Bali, saat berbincang dengan Suara.com, Kamis (9/12/2021).
Sayangnya, untuk pemenuhan pesanan itu Haris Prasetya menyebutkan peminat harus inden, karena ketersedian unit dan masalah supply terjadi.
Untuk All-New Toyota Veloz harus inden tiga bulan. Sedangkan All-New Toyota Avanza baru tersedia di akhir tahun.
"Inden Veloz di Bali tiga bulan. Akhir bulan Avanza sudah bisa diterima," terangnya.
Sebagai informasi, All-New Toyota Avanza di area Bali dibanderol mulai Rp 218 juta. Sementara All-New Toyota Veloz dipasarkan mulai Rp 264 juta.
Sebelumnya Marketing Director PT Toyota Astra Motor (TAM), Anton Jimmi Suwandy memaparkan, dalam melakukan pengembangan All-New Toyota Veloz dan All-New Toyota Avanza pihaknya harus melakukan studi selama tiga sampai empat tahun.
Baca Juga: Harga All-New Veloz Ternyata Masih Lebih Tinggi Dibandingkan Toyota Rush
"Perencanaan sebenarnya sudah cukup lama. Sebenarnya tiga empat tahun lalu kami sudah mulai diskusi, karena ini new platform, new performance, jadi banyak hal yang harus disurvei," jelasnya.
Berikut harga All-New Toyota Avanza dan All-New Toyota Veloz untuk Bali:
All-New Toyota Avanza
E 1.3 M/T Rp 218.400.000
E 1.3 E CVT Rp 231.700.000
G 1.5 M/T Rp 241.200.000
G 1.5 CVT Rp 254.400.000
G 1.5 CVT TSS Rp 277.800.000
All-New Toyota Veloz
VELOZ 1.5 M/T ( Non Premium Color) Rp 264.600.000
VELOZ 1.5 M/T (Premium Color) Rp 265 800.000
VELOZ 1.5 Q CVT (Non Premium Color) Rp 285.900.000
VELOZ 1.5 Q CVT (Premium Color) Rp 287.200.000
VELOZ 1.5 Q CVT TSS(Non Premium Color) Rp 305.800.000
VELOZ 1.5 Q CVT TSS (Premium Color) Rp 307.000.000
Berita Terkait
-
Liburan ke Bali Bawa Mobil? Ini Daftar Harga Tiket Kapal Terbaru Jawa-Bali plus Tips Anti Ngantre
-
Kreasi Chef dan Mixologist Bali Mendunia, Bawa Pulang Penghargaan Kuliner Asia Pasifik
-
Hasil Super League: Bhayangkara FC Jinakkan Bali United 2-1, Damjanovic Jadi Pembeda di Lampung
-
Perang Papan Tengah BRI Super League Bali United vs Bhayangkara, Siapa Raih Poin Penuh?
-
5 Strategi Berlibur ke Bali dari Jakarta dengan Lebih Hemat
Terpopuler
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- Pembangunan Satu Koperasi Merah Putih Butuh Dana Rp 2,5 Miliar, Dari Mana Sumbernya?
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
4 Perbedaan Kunci Satria Pro vs F150 untuk Kamu yang Galau Pilih Ayago Suzuki Terbaru Ini
-
Yamaha Aerox Makin Was-Was! Motor Matic Honda Terbaru Tampil Ganas
-
Liburan ke Bali Bawa Mobil? Ini Daftar Harga Tiket Kapal Terbaru Jawa-Bali plus Tips Anti Ngantre
-
7 Motor yang Bisa Ngecas HP untuk Ojol, Fitur Power Charger Aman
-
Mitsubishi Elevance Concept: Calon Penerus Pajero dengan Teknologi PHEV 4WD
-
5 Mobil Listrik Desain Sporty untuk Kaum Muda, Tetap Stylish dan Trendi di Jalanan
-
Update Harga Suzuki Satria F150 Bekas November 2025: Lebih Murah dari Honda BeAT, Mulai Rp10 Jutaan
-
5 Mobil Listrik Seharga Harley Davidson yang Sporty dan Canggih
-
7 Rekomendasi Motor Listrik Mirip Motor Bebek yang Murah Perawatan
-
7 Fakta Suzuki Satria PRO dan F150 2025: Si 'Ayam Jago' Kini Naik Kelas!