Suara.com - Anda tidak boleh lengah dalam memilih cat untuk sepeda motor Anda. Untuk mengidentifikasi cat yang tepat pada sepeda motor Anda, penting untuk meneliti berbagai warna dan jenis cat sepeda motor. Pilihan warna cat motor yang tepat akan membuat motor Anda terlihat lebih indah untuk dipandang.
Ya, ketika Anda mendapatkan cat warna yang paling cocok dan berkualitas untuk sepeda motor Anda, Anda akan merasa bangga memilikinya. Selain itu, mendapatkan warna cat yang tepat juga membantu Anda untuk menghemat biaya karena tidak perlu melalukan pengecatan ulang.
Nah, melansir dari berbagai sumber, berikut adalah rekomendasi pilihan warna cat motor dari berbagai merek yang bisa Anda pilih untuk motor Anda. Perhatikan baik-baik ya!
1. Carlas Colorfull
Carlas Colorfull Rubber adalah merk cat yang menjadikan warna body motor tampak berkualitas. Merk cat ini menghadirkan pilihan warna elegan dan megah. Cat ini juga dapat digunakan untuk mengecat kayu, gelas hingga plastik productnation. Cat ini diklaim tidak mudah pudar atau mengelupas. Cat ini dibandrol dengan harga kisaran Rp50.000 per botol.
2. Ditom Premium
Diton Premium mempunyai keunggulan menarik yang bisa digunakan untuk mengecat motor Anda dengan hasil yang memukau. Cat ini mempunyai kualitas warna dan keawetan yang tidak mudah pudar. Selain itu, cat ini juga akan membuat motor Anda tampak mengkilap. Cat ini dibanderol dengan hagra kisaran Rp25.000.
3. Sapparo Candy Tone
Sapparo Candy Tone ini cocok digunakan untuk keperluan perawatan warna permukaan motor Anda. Cat ini memiliki berbagai varian warna dengan hasil mengkilap. Selain untul body motor, Sapparo Candy Tone juga bisa digunakan untuk mengecat seluruh permukaan motor. Harganya sekitar Rp21.000.
Baca Juga: Berteknologi Tinggi, Hyundai CRETA Dapat Sambutan Meriah dari Pecinta Otomotif Indonesia
4. Zuper Spray
Zuper Spray memiliki warna kontras yang tajam dan mengkilap sehingga membuatnya tampak megah. Zuper Spray juga bisa digunakan untuk sejumlah bagian motor lainnya. Untuk garganya, produk ini dibanderol dengan harga jauh lebih murah dibandingkan sejumlah merk di atas. Adapun harganya yaitu Rp11.000.
5. Krylon Camouflage
Krylon Camouflage adalah cat spray dengan corak warna kamuflase. Meskipun cat spray ini lebih cocok untuk material berbahan besi (velg dan rangka), namun cat ini juga cocok dipakai pada permukaan body. Cat motor tini hadir dalam beberapa varian yakni Hijau, Beige serta Hitam. Untuk harganya Rp145.000.
Demikian informasi mengenai pilihan warna cat motor dan harganya. Semoga informasi ini bermanfaat.
Kontributor : Ulil Azmi
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Rp3 Juta Dapat Motor Bekas Apa? Ini 5 Opsi yang Bermesin Bandel dan Mudah Dirawat
-
Terkenal Bandel, 5 Motor Bekas Ini Ternyata Cuma Dijual Rp5 Jutaan
-
Siapkan Tabungan Mulai Sekarang! Ini 5 Rekomendasi Motor buat Mudik Nyaman di Lebaran 2026
-
4 Rekomendasi Motor Bebek Terbaik Harga Murah Under 7 Juta: Serba Bandel, Serba Irit!
-
5 Kekurangan Membeli Motor Bekas dan Tips Agar Tidak Salah Beli
-
7 Tips Memilih Motor Bekas untuk Anak Sekolah Anti Zonk: Biar Nggak Dapat Unit Rewel
-
Mending Karimun 'Kotak' atau BYD Atto 1? Sama-sama Hemat, Tapi Awas Jebakan Ini
-
Motor Matic Terbaik Yamaha Harga di Bawah Rp 20 Juta: Pilih Mio M3, Gear 125, atau Gear Hybrid?
-
Awas Cat Rusak! Jangan Cuci Motor saat Mesin Panas, Ini Solusi Gratis Biar Awet
-
Honda Mobilio vs Suzuki Ertiga Bekas Bikin Galau, Mending Mana?