Suara.com - Toyota telah merilis sebuah video teaser untuk Urban Cruiser Taisor yang akan datang, yang pada dasarnya adalah Maruti Suzuki Fronx yang dirombak ulang.
Berbeda dengan Indonesia di mana segmen ini diisi oleh Toyota Raize, di India, Toyota berencana akan masuk di segmen tersebut dengan kendaraan hasil rebadge dari Suzuki.
Strategi ini mirip dengan yang dilakukan oleh Suzuki Grand Vitara yang lebih besar dan kembarannya, Toyota Urban Cruiser Hyryder.
Urban Cruiser Taisor akan menampilkan grafis LED pada lampu depan yang terpisah, mirip dengan Land Cruiser 300 Series.
Lalu Toyota juga akan memperkenalkan velg baru berukuran 17 inci.
SUV subkompak ini akan mewarisi dasbor dari saudaranya, termasuk sistem infotainment 9 inci, kluster instrumen analog, layar head-up, dan pad pengisian nirkabel.
Perlu diketaui bahwa Urban Cruiser Taisor akan menjadi SUV terkecil Toyota, dengan panjang yang hampir sama dengan Suzuki Fronx, yaitu 3.995 mm (157,3 inci), dan akan menyamai ukuran Toyota Raize.
Bisa dipastikan bahwa mobil ini akan lebih kecil daripada Toyota Yaris Cross yang memiliki spesifikasi Uni Eropa, yaitu 4.180 mm (164,6 inci).
Rincian mesin belum diungkapkan oleh perusahaan. Namun, mengingat dasar-dasarnya yang sama, kemungkinan besar akan serupa dengan Suzuki.
Baca Juga: Garasi Harvey Moeis Sempat Dihuni Banyak Mobil Mewah: Pakai Atas Nama Perusahaan, Pajak Lebih Murah?
Mesin bensin 1,2 liter Baleno yang naturally aspirated menghasilkan 89 hp (66 kW / 90 PS), sedangkan mesin 1,0 liter turbocharged yang lebih kuat dilengkapi dengan bantuan hibrida ringan dan menghasilkan 99 hp (74 kW / 100 PS).
Toyota telah mengumumkan bahwa Urban Cruiser Taisor akan segera diluncurkan. Autocar India melaporkan bahwa pengumuman harga diharapkan pada tanggal 3 April.
Publikasi yang sama menunjukkan bahwa pengiriman pertama di India akan dimulai pada akhir April atau awal Mei, mengutip sumber dealer.
Belum jelas apakah Toyota akan mengekspor SUV ini ke pasar lain, karena Toyota telah memiliki produk dengan ukuran yang sama di segmen subkompak.
Berita Terkait
-
Garasi Harvey Moeis Sempat Dihuni Banyak Mobil Mewah: Pakai Atas Nama Perusahaan, Pajak Lebih Murah?
-
Mobil Listrik Aion Y Plus Dipastikan Masuk Indonesia, Siap Tantang BYD Atto 3
-
Kualitas Chery Tiggo 5X Diuji Lembaga Riset, Berapa Skornya?
-
Persiapan Mudik Lebaran Jangan Sampai Mobil Overheat, Simak Tips Jitu Mencegahnya
-
Xiaomi Pilih 'Berjudi' dengan Mobil Listrik di Tengah Apple Memutuskan Mundur
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
ACC Luncurkan Mobile Branch Berbasis Hilux Rangga Tingkatkan Pembiayaan di Tahun 2026
-
60 Juta Emang Dapet? Intip Harga Avanza Bekas Tahun ke Tahun Lengkap dengan Taksiran Pajak
-
Keluarga Baru Pilih Ayla atau Rocky? Simak Dulu Harga Mobil Daihatsu November 2025
-
Oli Motor Apa yang Cocok untuk Honda Scoopy? Ini Rekomendasinya
-
Capek Merasa Risau dengan Mutu BBM? Intip Dulu Daftar Harga Mobil BYD November 2025
-
Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp 100 Juta yang Bikin Anti Minder
-
Apa Bedanya SUV vs MPV? Ini 5 Rekomendasi Mobil 3 Baris untuk Keluarga Harga Rp100 Jutaan
-
BAIC Tambah Jaringan Dealer Nasional dengan Peresmian Dealer ke-15 di Jakarta Barat
-
Bingung Beli Pelumas Mesin? Ini 10 Rekomendasi Oli Motor untuk Honda Vario 160
-
3 Rekomendasi Mobil Keluarga Rp100 Jutaan yang Irit dan Aman Pakai BBM Oktan Rendah