Suara.com - Pasangan ganda campuran Indonesia, Tontowi Ahmad/Winny Oktavina Kandow, sukses memulangkan unggulan keenam asal China, Lu Kai/Chen Lu, dari ajang India Open 2019, Selasa (28/3).
Bertanding di Siri Fort Indoor Stadium, New Delhi, Tontowi/Winny menang dua game langsung, 21-11 dan 21-19, di babak kedua India Open 2019.
Tontowi pun mengungkapkan kunci kemenangan dirinya dan Winny atas pasangan ganda campuran ranking 17 dunia tersebut.
Menurutnya, ketenangan dan fokus menjadi faktor kunci kemenangan mereka. Hal itu membuat dirinya dan Winny mampu mengendalikan permainan.
"Di pertandingan tadi, kami bisa bermain fokus, bisa atur ritme permainan dan memegang ritme permainan," ungkap Tontowi dalam keterangan tertulis yang diterima Suara.com, Kamis (28/3/2019).
"Kami juga lebih tenang," mantan rekan duet Liliyana Natsir ini menambahkan.
Di babak perempat final India Open 2019 besok, Jumat (29/3), Tontowi/Winny akan menghadapi kompatrionya, Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja.
Hafiz/Gloria meraih tiket babak 8 Besar India Open 2019 usai mengalahkan pasangan tuan rumah, Ranaav Jerry Chopra/Reddy N. Sikki, dengan skor 19-21, 21-19 dan 21-14.
Baca Juga: Fajar / Rian Absen di Semifinal, Herry: Baterai Mereka Sudah Habis
Berita Terkait
-
Masuki Tahap Turnamen, Owi/Butet Soroti Peningkatan Kualitas Peserta Audisi Umum PB Djarum 2025
-
Duet Maut! Tontowi Ahmad dan Marsha Aruan Sabet Juara Bulu Tangkis di Turnamen Olahraga Selebriti Indonesia Season 3
-
PB Djarum Gelar Kejuraan Klub Mitra, Richard Mainaky Turun Gunung Berbagi Ilmu
-
Audisi Umum PB Djarum 2023: Dipantau Tontowi Ahmad, Kandidat Peraih Super Tiket Mulai Terlihat
-
Jaring Talenta Super, Audisi Umum PB Djarum Digelar Mulai Hari Ini
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
Terkini
-
Korea Masters 2025: Kalah dari Unggulan Pertama, Yohanes Saut Akui Hilang Fokus
-
Ingin Ulangi Kesuksesan, Rizki Juniansyah Bertekad Pecahkan Rekor di SEA Games 2025
-
KONI Bertekad Tuntaskan Dualisme Cabang Olahraga di Indonesia
-
39 Atlet Indonesia Ikuti Islamic Solidarity Games 2025 di Arab Saudi, Ada Balap Unta
-
Desentralisasi Pembinaan: PBSI Luncurkan Pelatnas Wilayah
-
Kembali ke Mandalika, Jorge Lorenzo Bicara Tentang Kecepatan, Strategi, dan Hidup Setelah MotoGP
-
Korea Masters 2025: Tiga Ganda Putri Indonesia Langsung Tersingkir
-
Debut Manis Novak Djokovic di Athena, Alejandro Tabilo Tak Berkutik
-
Jakarta Bersiap untuk Capital Market Run 2025, 3.500 Pelari akan Turun ke Jalan
-
Terungkap Alasan Anthony Ginting Absen di Korea Masters 2025