Suara.com - Marc Marquez memastikan diri start di posisi terdepan pada balapan MotoGP Italia 2019, Minggu (2/6/2019). Hal itu menyusul keberhasilannya meraih pole position di sesi kualifikasi, Sabtu (1/6/2019).
Marc Marquez menjadi yang tercepat dalam sesi kualifikasi yang berlangsung di Sirkuit Mugello. Ia mencatatkan waktu 1 menit 45,519 detik.
Rider Repsol Honda ini akan start di depan Fabio Quartararo (Petronas Yamaha SRT) dan Danilo Petrucci (Mission Winnow Ducati) yang menempati posisi kedua dan ketiga pada kualifikasi MotoGP Italia.
Sementara itu, hasil buruk dituai pebalap kenamaan tuan rumah, Valentino Rossi. The Doctor—julukan Rossi—harus puas start dari posisi ke-18.
Hal ini menyusul hasil buruk yang diraihnya selama sesi latihan bebas maupun kualifikasi berlangsung.
Pada latihan bebas pertama hingga empat, The Doctor hanya mampu berturut-turut duduk di peringkat 12, 18, 13, dan 12, hingga pada harus mengikuti sesi kualifikasi pertama (Q1).
Pada sesi Q1, juara dunia sembilan kali ini gagal mempertajam catatan waktunya. Ia terpuruk dan hanya mampu mencatatkan waktu 1 menit 47,184 detik.
Berikut hasil lengkap kualifikasi MotoGP Italia 2019, Sabtu (1/6/2019):
Kualifikasi 1 (Q1):
1. Marc Marquez (Spanyol/Repsol Honda): 1 menit 45,519 detik
2. Fabio Quartararo (Prancis/Petronas Yamaha SRT): +0,214 detik
3. Danilo Petrucci (Italia/Mission Winnow Ducati): +0,362
4. Franco Morbidelli (Italia/Petronas Yamaha SRT): +0,440
5. Jack Miller (Australia/Pramac Ducati): +0,510
6. Cal Crutchlow (Inggris/LCR Honda): +0,560
7. Maverick Viñales (Spanyol/Monster Yamaha): +0,662
8. Francesco Bagnaia (Italia/Pramac Ducati): +0,741
9. Andrea Dovizioso (Italia/Mission Winnow Ducati): +0,774
10. Takaaki Nakagami (Jepang/LCR Honda): +0,868
11. Pol Espargaro (Spanyol/Red Bull KTM Factory): +0,914
12. Michele Pirro (Italia/Mission Winnow Ducati): +1,119
Baca Juga: Ani Yudhoyono Wafat, Dua Pebulutangkis Cantik Ini Sampaikan Belasungkawa
Kualifikasi 2 (Q2):
13. Alex Rins (Spanyol/Suzuki Ecstar): 1 menit 46,539 detik
14. Tito Rabat (Spanyol/Reale Avintia Ducati): 1menit 46,678 detik
15. Aleix Espargaro (Spanyol/Factory Aprilia Gresini): 1 menit 46,899 detik
16. Karel Abraham (Ceko/Reale Avintia Ducati): 1 menit 47,028 detik
17. Jorge Lorenzo (Spanyol/Repsol Honda): 1 menit 47,135 detik
18. Valentino Rossi (Italia/Monster Energy Yamaha): 1 menit 47,184 detik
19. Johann Zarco (Prancis/Red Bull KTM Factory): 1 menit 47,394 detik
20. Joan Mir (Spanyol/Suzuki Ecstar): 1 menit 47,519 detik
21. Hafizh Syahrin (Malaysia/Red Bull KTM Tech3): 1 menit 48,222 detik
22. Miguel Oliveira (Portugal/Red Bull KTM Tech3): 1 menit 48,235 detik
23. Andrea Iannone (Italia/Factory Aprilia Gresini): 1 menit 48,303 detik
Berita Terkait
-
Tak Terobsesi Rekor, Marc Marquez Tetap Waspadai Momen Turunnya Prestasi
-
Marc Marquez: Kami Butuh Pecco Kembali ke Levelnya
-
Jorge Lorenzo Ungkap Nama-nama Jagoannya di MotoGP 2026
-
4 Pembalap Ini Jadi Jagoan Jorge Lorenzo Juara Dunia MotoGP 2026
-
Makin Berkembang, Jorge Lorenzo Klaim Aprillia Bisa Bersaing dengan Ducati
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Sabar/Reza Singkirkan Juniornya Raymond/Joaquin di Babak 32 Besar Malaysia Open 2026
-
Kalah dari Chen/Toh untuk Kali Ketujuh, Jafar Hidayatullah Akui Permainan Jelek dan Tidak Yakin
-
Resmi! PBSI Hapus Sistem Promosi-Degradasi Atlet Pelatnas
-
Jadwal Malaysia Open 2026: Jonatan Christie hingga Putri KW, 8 Wakil Indonesia Berjuang Hari Ini
-
Mercedes Siap Luncurkan Mobil Baru untuk Musim Formula 1 2026
-
IBL 2026 Resmi Dimulai! Duel Panas Dewa United vs Pelita Jaya Langsung Buka Musim
-
Malaysia Open 2026: Alwi Farhan Bidik Start Bagus Awal Tahun
-
Tembus 6 Besar Dunia dalam 6 Bulan, Fajar/Fikri Bidik Tahta Tertinggi di Malaysia Open 2026
-
Oni Junianto Resmi Pimpin PB FAJI, Arung Jeram Indonesia Siap Melangkah Maju
-
An Se-young Susah Payah Raih Kemenangan Perdana di Malaysia Open 2026, Dipaksa Main 1 Jam 15 Menit