Suara.com - Aksi sosial yang dilakukan Abraham Wenas terus berlanjut. Setelah melelang jersey untuk didonasikan, Penggawa Amartha HangTuah itu turut bagi-bagi sembako dan masker di Jakarta.
Tujuan Abraham tetap sama, yakni sebisa mungkin membantu masyarakat terdampak wabah Covid-19, seperti pengemudi ojek online, yang karena pekerjaannya tak bisa melakukan social distancing.
Dalam aksinya kali ini, guard 23 tahun itu dibantu oleh rekan satu timnya, Stevan Neno dan pebasket putri Priscilla Annabel Karen. Mereka berkeliling Jakarta, menerjang hujan.
"Total ada 40. Jadi sudah dipaketin gitu dapat masker dan makanan," ujar Abraham Wenas dalam rilis yang diterima Suara.com, Rabu (8/4/2020).
"Ini pengalaman yang berkesan sekali karena cuaca hujan, saya sempat hopless. Kemudian nunggu reda dan mulai bergerak lagi," tambahnya.
Abraham mengaku senang bisa sedikit membantu orang-orang yang terdampak wabah virus Corona. Dia berharap aksi sosial itu bisa sedikit meringankan beban masyarakat terdampak.
"Senang bisa berbagi berkat ke orang lain dan sedihnya ternyata masih banyak yang harus kerja di luar rumah dan tidak menggunakan masker,” tandas Abraham.
Berita Terkait
-
Kasus TBC di Jakarta Capai 49 Ribu, Wamenkes: Kematian Akibat TBC Lebih Tinggi dari Covid-19
-
Anggaran Daerah Dipotong, Menteri Tito Minta Pemda Tiru Jurus Sukses Sultan HB X di Era Covid
-
Korupsi Wastafel, Anggota DPRK Aceh Besar jadi Tersangka usai Polisi Dapat 'Restu' Muzakir Manaf
-
Timnas Basket Indonesia Pangkas Skuad: 6 Pemain Dicoret!
-
Indonesia Nomor 2 Dunia Kasus TBC, Menko PMK Minta Daerah Bertindak Seperti Pandemi!
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
Terkini
-
Anak Eks Persija Jakarta Resmi Gabung Gresik Petrokimia, Bareng Shella Bernadetha
-
Gabung Jakarta Livin Mandiri, Arimbi Syifana Berpotensi Pecahkan Rekor dalam Sejarah Proliga
-
Usai Catat Rekor, Pebalap Asal Magetan Bertekad Lebih Baik di Moto2 2026
-
Bocoran Dirut IBL, Sebut 16 Pemain Asing Sudah Terdaftar, Didominasi dari Amerika Serikat
-
Kronologis UFC Larang Seumur Hidup Dillon Danis Gegara Baku Hantam dengan Tim Islam Makhachev
-
SUV Terbalik, Petarung UFC Deiveson Figueiredo Selamat dari Kecelakaan Horor
-
Minus Gregoria Mariska dan Anthony Ginting, Ini 13 Wakil Indonesia di Australian Open 2025
-
Target Pertahankan Tradisi Emas SEA Games, Timnas Voli Tuntut Ilmu ke Negeri China
-
Dimeriahkan Pemenang 35 Etape Tour de France, Hong Kong Cyclothon Siap Bergulir Akhir November
-
Pecco Bagnaia Tutup Musim Mengecewakan, Alihkan Fokus ke Pengembangan DesmosediciGP26