Suara.com - Petinju kelas berat asal Britania Raya, Anthony Joshua merasa tersinggung usai namanya terseret dalam pusaran konflik antara Deontay Wilder dan Tyson Fury.
Sementara kebersamaan Pol Espargaro dan KTM tinggal menyisakan tiga balapan lagi musim ini. Tahun depan, pebalap Spanyol itu akan berseragam Repsol Honda.
Berita di atas adalah dua dari lima berita olahraga yang menarik di kanal sport Suara.com, sepanjang Rabu (5/11/2020) yang kami rangkum di bawah ini :
1. Anthony Joshua Tersinggung Namanya Terseret dalam Konflik Wilder-Fury
Petinju kelas berat asal Britania Raya, Anthony Joshua merasa tersinggung usai namanya terseret dalam pusaran konflik antara Deontay Wilder dan Tyson Fury.
Deontay Wilder dan Fury terlibat konflik terkait rencana duel trilogi perebutan gelar juara dunia kelas berat versi WBC yang tak kunjung terealisasi.
2. Gabung Honda, Pol Espargaro Bisa Sukses atau Justru Hancur
Kebersamaan Pol Espargargo dan KTM tinggal menyisakan tiga balapan lagi musim ini. Tahun depan, pebalap Spanyol itu akan berseragam Repsol Honda.
Baca Juga: Jika Duel Lagi, Deontay Wilder Minta Tyson Fury Siapkan Acara Pemakaman
Pol Espargaro telah menandatangani kontrak dengan tim pabrikan asal Jepang itu bahkan sebelum MotoGP 2020 di mulai. Dia tak bisa menolak tawaran untuk menunggangi motor RC213V.
3. Ini Harapan Pelatih Jonatan Christie Cs untuk Ketum Baru PBSI
Pelatih kepala sektor tunggal putra Indonesia, Hendry Saputra memiliki harapan khusus terhadap sosok ketua umum (Ketum) baru PBSI 2020-2024.
Pelatih dari Jonatan Christie dan kawan-kawan itu berharap ketum baru bisa memberikan perhatian lebih kepada seluruh jajaran PBSI, terutama atlet dan ofisial.
Berita Terkait
-
Kondisi Stabil, Anthony Joshua Lanjutkan Pemulihan di Rumah setelah Insiden Tragis
-
Anthony Joshua Diperbolehkan Tinggalkan Rumah Sakit usai Kecelakaan Mengerikan
-
Tak Berbentuk! Potret Mobil Lexus SUV Anthony Joshua Ringsek Parah Usai Kecelakaan Maut di Nigeria
-
Kronologis Petinju Anthony Joshua Alami Kecelakaan Maut di Nigeria, Dua Orang Meninggal Dunia
-
Rahang Patah Usai KO dari Anthony Joshua, Jake Paul Pamer Gepokan Duit dan Pistol Emas
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Indonesia Masters 2026 Kembali Digelar di Istora, Siap Hidupkan Kembali Atmosfer
-
Menang di Laga Perdana India Open 2026, Putri Kusuma Wardani Merasa Banyak Lakukan Kesalahan
-
Marc Marquez Pasang Target Juara Dunia MotoGP 2026
-
Jadwal Wakil Indonesia di India Open 2026, Mulai Tanding Hari Ini
-
Tunggal Putri India Ungkap Peran Pelatih asal Indonesia dalam Kebangkitannya
-
Popsivo Sapu Bersih Proliga 2026 di Pontianak dengan Kemenangan
-
4 Wakil Indonesia Siap Berlaga di India Open 2026, Jonatan Christie hingga Sabar/Reza
-
Performa Menanjak, Dua Pasangan Ganda Putri Ini Masuk Proyeksi Asian Games 2026
-
PBSI Resmi Kembali Rombak Ganda Putri, Apriyani Rahayu dan Siti Fadia Dipisah
-
Kejuaraan Beregu Asia 2026: Indonesia Satu Grup dengan Malaysia