Suara.com - Tim bola voli putra Jawa Timur (Jatim) mematok target mempertahankan medali emas pada perhelatan PON XX Papua 2021 yang akan dihelat 2-15 Oktober.
Bermaterikan sejumlah pemain nasional, seperti Rendy Febrian, Yudha Mardiansyah, dan Hernanda Zulfi, tim bola voli Jatim menjadi salah satu unggulan dan difavoritkan sebagai juara di PON Papua.
"Tekad kami adalah mempertahankan medali emas," tegas pelatih tim bola voli putra Jatim, Ibarsjah Djanu Tjahjono seperti dilansir Antara.
Menurut Ibarsjah, persiapan timnya menghadapi PON 2021 sudah cukup maksimal, termasuk melakukan uji tanding dan simulasi untuk mematangkan taktik serta pola permainan.
Pelatih yang sukses mengantarkan Tim Surabaya Bhayangkara Samator menjuarai Proliga 2019 itu menyebut DKI Jakarta, Jawa Barat, dan Jawa Tengah sebagai pesaing dalam perebutan medali emas PON Papua.
"Yang jelas, anak-anak tidak boleh memandang remeh lawan. Semua lawan harus diwaspadai, tidak hanya Jabar, DKI Jakarta," ucap Ibarsjah.
Tim bola voli putra Jatim selalu menjaga tradisi meraih medali emas dalam lima perhelatan PON beruntun. Kali ini, Rendy Febrian dan kawan-kawan bertekad memperpanjang dominasi tersebut di PON Papua.
"Kami siap memberikan yang terbaik untuk Jawa Timur," kata Rendy.
Baca Juga: Sumbar Targetkan Satu Emas dari Cabang Karate di PON Papua
Berita Terkait
-
KONI Isyaratkan PON 2028 Prioritaskan Cabor Olimpiade
-
Kalender Jawa Weton 2 November 2025: Watak Minggu Pon, Rezeki, dan Jodoh Menurut Primbon
-
Kalender Jawa 28 Oktober 2025 Selasa Pon: Mengungkap Sifat dan Peruntungan Weton Lainnya
-
PON Bela Diri Kudus 2025 Rampung, DKI Jakarta Kunci Juara Umum
-
PON Bela Diri 2025 Panen Pujian, Atlet Jateng dan Papua Barat Bersinar
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kejuaraan Beregu Asia 2026: Indonesia Satu Grup dengan Malaysia
-
Datangkan Pemain Jempolan, Kesatria Bengawan Solo Pasang Target Tinggi di IBL 2026
-
Avan Seputra Ingin Bawa Pengalaman Juara di Kesatria Bengawan Solo
-
Presiden Pelita Jaya Jakarta Ungkap Wacana Pembangunan Stadion Sendiri
-
Atlet Lari Indonesia akan TC ke Kenya sebagai Persiapan Asian Games 2026
-
Martina Ayu Pratiwi Diguyur Bonus Rp3,4 Miliar usai Raih 7 Medali SEA Games, Jumlah Terbanyak
-
Atlet Panjat Tebing Indonesia Dapat Tawaran Naturalisasi Negara Lain, Iming-iming Menggiurkan
-
Jadwal Proliga 2026 Hari Ini: JPE Tandang Electric, Bandung bjb Hadapi Livin Mandiri
-
Hadapi Anak Asuh Herry IP Lagi, Sabar/Reza Tetap Waspada Meski Unggul Rekor Pertemuan
-
Jadwal Malaysia Open 2026: Lima Wakil Indonesia Siap Tempur, Sabar/Reza Jumpa Anak Asuh Herry IP