Suara.com - Trans Corp berencana membangun wahana bermain di dalam ruangan "Trans Studio" di Palembang, Sumatera Selatan dengan menginvestasikan dana Rp2 triliun seperti yang dibangun di Bandung, Jawa Barat.
Wali Kota Palembang Harnojoyo di Palembang, Selasa (15/3/2016) mengatakan kepastian rencana itu didapatkan langsung dari pemilik Trans Corp Chairul Tanjung saat berkunjung ke Palembang.
"Pada hari Minggu lalu saya sudah bertemu langsung dengan Chairul Tanjung dan membicarakan rencana investasi Trans Studio di Palembang," kata dia.
Dalam pembicaraan itu, pemerintah kota menawarkan untuk memanfaatkan kawasan di Pelabuhan 35 Ilir karena terdapat lahan seluas 2,7 hektare.
"Pada dasarnya investor sangat tertarik karena di kawasan itu akan dibangun Jembatan Musi IV sehingga dinilai sangat potensial," kata dia.
Selain akan membangun Trans Stpaudio, perusahaan berencana membangun Transmart sebagai pengganti Carrefour yang ada di Palembang Square Mall.
Pemerintah Kota Palembang berharap dengan dibangunnya Trans Studio ini maka akan mendokrak sektor pariwisata.
"Sejauh ini Kota Palembang lebih menawarkan wisata religi dan wisata sejarah, dengan hadirnya Trans Studio ini maka para pendatang akan lebih banyak pilihan," kata Harnojoyo.
Pemkot Palembang berharap rencana ini segera direalisasikan karena pada 2018 akan menjadi tuan rumah Asian Games ke-18. (Antara)
Berita Terkait
-
Sengkarut Tanah Tol: Kisah Crazy Rich Palembang di Kursi Pesakitan
-
Hakim PN Palembang Raden Zaenal Arief Meninggal di Indekos, Kenapa?
-
Hakim PN Palembang Raden Zaenal Ditemukan Tewas di Kos, Pernah Vonis Hukuman Mati ke 3 Orang
-
Mata Lebam Siswi SD di Palembang, Ibu Menangis Histeris Duga Anaknya Dianiaya di Sekolah!
-
Alex Noerdin di Meja Hijau: Proyek Pasar Cinde Jadi Bancakan, Negara Rugi Rp137 Miliar
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Aturan Asuransi Kesehatan Dibuat, OJK Tetapkan Aturan Co-Payment Jadi 5 Persen
-
Awal Pekan, Rupiah Dibuka Suram ke Level Rp16.839 per Dolar AS
-
Emas Antam Melesat ke Harga Tertinggi, Hari Ini Tembus Rp 2.631.000 per Gram
-
IHSG Pecah Rekor Lagi di Senin Pagi, Tembus Level 8.991
-
Survei Bank Indonesia Laporkan Keyakinan Konsumen Alami Penurunan, Ini Faktornya
-
Indonesia-Pakistan Targetkan Negosiasi CEPA, Dari Minyak Sawit hingga Tenaga Medis
-
Geser Erick Thohir, Rosan Roeslani Jadi Ketua Umum Masyarakat Ekonomi Syariah
-
Pengusaha Minta Pemerintah Beri Ruang Proyek Infrastruktur untuk UMKM Konstruksi
-
Rekomendasi Saham-saham yang Patut Dicermati Senin 12 Januari 2026
-
FAO: 43,5% Masyarakat Indonesia Tidak Mampu Beli Makanan Bergizi, Negara Intervensi Lewat MBG