Suara.com - Bank Muamalat meluncurkan co-branding kartu debit Bank Muamalat berlogo Arsenal di Muamalat Tower, Jakarta, Minggu (15/5/2016). Upaya ini menjadi salah satu strategi untuk meningkatkan komposisi dana murah giro dan tabungan atau current account saving account (CASA) pada tahun ini dari total dana pihak ketiga (DPK).
"Memang, peluncuran produk terbaru ini tentu juga kami harapkan akan meningkatkan dana tabungan kita. Toh selama ini DPK kita juga sudah lebih banyak porsi CASA ketimbang deposito," kata Direktur Retail dan Consumer Banking Bank Muamalat Purnomo B Soetadi dalam konferensi pers, Minggu (15/5/2016).
Bank Muamalat sendiri menargetkan bisa meraup DPK Rp400 miliar selama kerja sama dengan PT Visa Worldwide Indonesia dalam meluncurkan logo kartu debit Arsenal. Jumlah kartu debit Bank Muamalat sendiri mencapai 4 juta kartu. Melalui produk terbaru ini, diharapkan bisa menambah 35 ribu nasabah baru dari kalangan generasi muda pecinta Arsenal. "Apalagi akan ada hadiah pernah-pernik Arsenal, termasuk yang ditanda tangani pemain legendaris Arsenal," ujar Purnomo.
Kerjasama Bank Muamalat dengan Arsenal FC secara resmi diumumkan pada 14 Januari 2016. Kerjasama ini akan berlangsung hingga 2018.
Mengacu data Bank Indonesia per Februari 2016, total DPK Bank Muamalat mencapai Rp30,35 triliun. Dimana porsi deposito atau dana mahal masih mencapai 82,70 persen atau Rp25,10 triliun. Dengan demikian, hingga kini porsi CASA dalam DPK Bank Muamalat masih sangat kecil.
Berita Terkait
-
Mikel Arteta Minta Arsenal Tampil yang Terbaik untuk Kalahkan Tottenham
-
Wajib Menang! Arsenal Siap Kalahkan Tottenham di Emirates Jaga Puncak Klasemen
-
Tanpa Klub, Takehiro Tomiyasu Tetap Diproyeksikan Tampil di Piala Dunia 2026
-
Jadwal Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-12, Ada Derbi London Utara
-
Louis Saha Prediksi Klasemen Akhir Premier League: Arsenal Juara, MU Di Bawah Liverpool
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
Amartha Salurkan Modal Rp30 Triliun ke 3 Juta UMKM di Pelosok
-
Indonesia akan Ekspor Sarung Tangan Medis dengan Potensi Investasi Rp 200 Miliar
-
Permudah Kebutuhan Transaksi Warga, AgenBRILink di Riau Ini Hadirkan Layanan Jemput Bola
-
Dominasi Transaksi Digital, Bank Mandiri Dinobatkan sebagai Indonesias Best Transaction Bank 2025
-
Rahasia George Santos Serap 10.000 Lapangan Kerja Hingga Diganjar Anugerah Penggerak Nusantara
-
Jelang Akhir Tahun Realisasi Penyaluran KUR Tembus Rp240 Triliun
-
Jabar Incar PDRB Rp4.000 Triliun dan Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen
-
BRI Insurance Bidik Potensi Pasar yang Belum Tersentuh Asuransi
-
Cara SIG Lindungi Infrastruktur Vital Perusahaan dari Serangan Hacker
-
Dukung Implementasi SEOJK No. 7/SEOJK.05/2025, AdMedika Perkuat Peran Dewan Penasihat Medis