Suara.com - PT Kereta Api Indonesia atau KAI akan mengoperasikan kereta premium rute Lubukpakam-Pematangsiantar untuk mendukung pengembangan kawasan wisata Danau Toba, Sumut.
"Pengadaan kereta premium ini sedang dalam proses lelang dengan harapan bisa segera selesai dan dikirim ke Sumut tahun ini juga, sehingga bisa secepatnya dioperasikan," ujar Vice President KAI Divre Sumut Aliskan di Medan, Sumatera Utara, Rabu (8/11/2017).
Menurut dia, yang didampingi Manager Humas KAI Divre 1 Sumut M Ilud Siregar, untuk tahap awal kereta api premium akan melayani Lubukpakam-Pematangsiantar dengan masing-masing dua kali perjalanan.
"Dengan adanya operasional kereta api premium itu, maka nantinya rute Medan-Pematangsiantar dilayani tiga kali sehari karena sekarang masih satu kali," ujarnya.
Dia tidak merinci total kereta yang dioperasikan, tetapi satu kereta memiliki 80 kursi.
"Yang pasti fasilitas kereta api premium ini cukup bagus sesuai dengan tujuan calon penumpqng untuk berwisata," ujar Aliskan.
Sedangkan, penumpang kereta api dari Siantar yang mau menuju Parapat, Danau Toba akan dilayani bus Damri.
Operasional bus Damri yang sudah diresmikan sebagai bus pemandu moda itu bukan hanya ke kawasan wisata Danau Toba, tetapi juga hingga Bandara Silangit.
Aslikan mengakui ada wacana membangun rel kereta api rute Siantar-Parapat .
Baca Juga: Kemenhub akan Bangun Dermaga dan Kapal di Danau Toba
Saat ini, rencana tersebut sedang dalam proses pengkajian di kementerian terkait termasuk besar investasinya. (Antara)
Tag
Berita Terkait
-
Resmikan Stasiun Tanah Abang Baru, Prabowo Tekankan Kemajuan KA Nasional
-
Prabowo Setuju Rp5 Triliun untuk KAI Tambah Gerbong KRL Baru: untuk Rakyat Banyak Saya Tidak Ragu!
-
Ini Instruksi Prabowo untuk PT KAI: Mulai dari KRL hingga Kereta Khusus Petani dan Pedagang
-
Prabowo ke Tanah Abang! KAI Ungkap Agenda Mendadak di Istana
-
KAI Siap Suplai Data dan Beri Kesaksian ke KPK soal Dugaan Mark Up Proyek Whoosh
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
Terkini
-
OJK: Generasi Muda Bisa Bantu Tingkatkan Literasi Keuangan
-
Rupiah Terus Amblas Lawan Dolar Amerika
-
IHSG Masih Anjlok di Awal Sesi Rabu, Diproyeksi Bergerak Turun
-
Sowan ke Menkeu Purbaya, Asosiasi Garmen dan Tekstil Curhat Importir Ilegal hingga Thrifting
-
Emas Antam Merosot Tajam Rp 26.000, Harganya Jadi Rp 2.260.000 per Gram
-
BI Pastikan Harga Bahan Pokok Tetap Terjaga di Akhir Tahun
-
Hana Bank Ramal Dinamika Ekonomi Dunia Masih Panas di 2026
-
Trend Asia Kritisi Proyek Waste to Energy: Ingatkan Potensi Dampak Lingkungan!
-
Kenapa Proyek Jalan Trans Halmahera Disebut Hanya Untungkan Korporasi Tambang?
-
Bertemu Wapres Gibran, Komite Otsus Papua Minta Tambahan Anggaran Hingga Dana BLT Langsung ke Rakyat