Suara.com - Wakil Gubernur Jakarta Sandiaga Uno mengecek pasokan beras di Food Station Cipinang, Jakarta Timur, Rabu (27/12/2017). Inspeksi ini terkait dengan situasi pangan menjelang tahun baru 2018
Sandiaga meminta Kepala Perum Bulog Divisi Regional Jakarta Mansyur memastikan pasokan selalu aman.
"Untuk bulog beras mediumnya gelontorkan aja pak cadangan strategisnya supaya kita pasanya jelas kemasyarakatan dan kepada pedagang kalau kita nggak kekurangan beras medium," ujar Sandiaga.
"Untuk bu dirjen, Bu Cahya, sampaikan ke pak mendag (menteri perdagangan) operasi pasarnya diteruskan, kalau bisa kalau ada masalah birokrasi saya bantu deh bagaimana caranya supaya jelas ke masyarakat bahwa kita akan turun. Kita akan pastikan dan kita akan merangkul juga para pedagang pasar bahwa jalur distribusinya harus lancar," kata Sandiaga menambahkan.
Sandiaga juga mengimbau pedagang tidak mencemaskan pasokan beras.
"Tolong sampaikan jangan khawatir jangan ada kekhawatiran bahwa ini dua bulan kedepan ini kita pastikan dan 24 jam tujuh hari pantau ini 100 persen jangan sampai ada dan Cipinang kita punya stok cukup diatas rata-rata dan pastikan distribusinya sampai pada para pedagang," kata Sandiaga.
Selama inspeksi, Sandiaga didampingi Sekretaris Badan Ketahanan Pangan dan Kementerian Pertanian Mulyadi Hendiawan, Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Kementerian Perdagangan Tjahya Widyanti, dan Direktur Cipinang Food Station Arief Prasetyo.
Tag
Berita Terkait
-
Puncak Arus Balik Mudik Nataru 2025 di Pelabuhan Feri Bastiong
-
Wajah Baru Planetarium Jakarta, Destinasi Edukasi Favorit di Libur Nataru
-
Libur Nataru, Kunjungan ke Ancol Melonjak 30 Persen
-
Libur Natal dan Tahun Baru, Ragunan Buka Lebih Awal dan Siap Layani Lonjakan Pengunjung
-
Dari Elmo hingga Cahaya Drone, Mal di Depok Suguhkan Perayaan Natal dan Tahun Baru Tak Terlupakan
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
BRI Peduli Berdayakan Penyandang Disabilitas Lewat Pelatihan dan Pemagangan Strategis
-
Harga Minyak Melandai: Antara Krisis Iran dan Ekspor Baru Venezuela
-
Rupiah Melemah, Berikut Harga Kurs Dolar AS di Mandiri, BNI, BRI dan BCA
-
Aturan Asuransi Kesehatan Dibuat, OJK Tetapkan Aturan Co-Payment Jadi 5 Persen
-
Awal Pekan, Rupiah Dibuka Suram ke Level Rp16.839 per Dolar AS
-
Emas Antam Melesat ke Harga Tertinggi, Hari Ini Tembus Rp 2.631.000 per Gram
-
IHSG Pecah Rekor Lagi di Senin Pagi, Tembus Level 8.991
-
Survei Bank Indonesia Laporkan Keyakinan Konsumen Alami Penurunan, Ini Faktornya
-
Indonesia-Pakistan Targetkan Negosiasi CEPA, Dari Minyak Sawit hingga Tenaga Medis
-
Geser Erick Thohir, Rosan Roeslani Jadi Ketua Umum Masyarakat Ekonomi Syariah