Suara.com - Hunian vertikal saat ini adalah suatu keniscayaan. Dimana lahan untuk hunian semakin terbatas, bangunan bertingkat ataupun disebut apartemen merupakan suatu pilihan yg tepat saat ini.
"Pengenalan hunian vertikal atau apartemen sebaiknya dilakukan sejak mulai usia dini karena merekalah yang akan memanfaatkannya di kemudian hari," kata Donny Wijaya selaku Chief Operational Officer PT. Permata Sakti Mandiri di Cimanggis, Depok, Jawa Barat, Selasa (16/1/2018).
Cimanggis City yang merupakan proyek hunian vertikal persembahan dari PT. Permata Sakti Mandiri berlokasi di Jln. Raya Bogor, Cimanggis, Depok yg berjarak 500 meter dari jalan akses UI atau hanya 5 menit dari pintu tol Cisalak / CIJAGO dengan konsep Lagoon leisure.
Cimanggis City menyediakan fasilitas kolam renang, children play ground, parkir semi basement, acces card, CCTV, security 24 jam, supermarket, ruang komersial, view pegunungan dan lainnya. Apartemen ini juga sangat dekat dengan perguruan tinggi seperti Universitas Indonesia, Universitas Gunadarma, Universitas Pancasila, Universitas Jayabaya, UHAMKA serta berdekatan dengan rumah sakit.
"Oleh karena itu, kami mulai memperkenalkan apartemen kepada anak usia dini dengan menggelar acara lomba mewarnai dengan tema apartemen yang diikuti oleh anak-anak tingkat TK & SD kelas 1 – 3 se-Depok, Bogor & Jakarta pada hari Sabtu – Minggu, 13 – 14 Januari 2018 bertempat di Marketing Gallery Apartemen Cimanggis City," jelasnya.
Gelaran lomba ini disambut antusias oleh para orang tua maupun anak – anak peserta itu sendiri. Acara ini merupakan salah satu bentuk kepedulian Cimanggis City terhadap perkembangan pendidikan anak usia dini sekaligus memberikan pengalaman langsung mengenai apartemen
“Apartemen Cimanggis City pada akhir bulan Januari akan melakukan Groundbreaking tower pertama. Harga yang ditawarkan saat ini mulai dari 250 jutaan dengan cicilan 2 jutaan perbulan. Bagi pembeli di Januari ini akan diberikan voucher annual pass Jungleland selama 1 tahun” pungkas Sanggam Sitorus sebagai Project Director Apartemen Cimanggis City.
Tag
Berita Terkait
-
Profil Samuel Ardi Kristanto, Pengusaha Usir Nenek Elina yang Kini Ditangkap Polisi
-
Pasca Akusisi, Emiten Properti Milik Pengusahan Indonesia Ini Bagikan Dividen
-
Maksimalkan Kualitas, Peluncuran Game James Bond 007 First Light Ditunda
-
Gandeng Travelio, Perumnas Sulap Apartemen Jadi Aset Investasi Smart Management
-
Terbongkar! Detik-detik Penggerebekan Aborsi Ilegal di Apartemen Jaktim
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Dana Syariah Indonesia Kena Sanksi OJK, Gimana Nasib Uang Lender?
-
Update Iuran BPJS Kesehatan Tiap Kelas Tahun 2026, Menkeu Buka Suara
-
Duo Aguan-Salim Perkuat Cengkeraman di PANI, Bagaimana Prospeknya?
-
Daftar 70 Saham Force Delisting Awal 2026, Ada Emiten Sejuta Umat dan BUMN
-
Tarif Listrik Tidak Naik Hingga Maret 2026
-
8,23 Juta Penumpang Pesawat Wara-wiri di Bandara Selama Awal Nataru
-
Perhatian! Tarif Listrik Januari-Maret 2026 Tak Naik
-
Bea Keluar Batu Bara Belum Berlaku 1 Januari 2026, Ini Bocoran Purbaya
-
Tak Hanya Huntara, Bos Danantara Jamin Bakal Bangun Hunian Permanen Buat Korban Banjir
-
Purbaya Kesal UU Cipta Kerja Untungkan Pengusaha Batu Bara Tapi Rugikan Negara