Suara.com - Kabareksrim Polri, Komjen Listyo Sigit Prabowo menyatakan, proses penyaluran bantuan sosial (bansos), yang selama ini dilakukan berdasarkan hasil pengawasan Polri, masih sesuai dengan perencanaan awal. Ia menyatakan, Polri mengawal semua proses penyaluran bansos.
“Polri mengawal dalam proses penyaluran bansos," tegasnya, Jakarta, Sabtu (16/5/2020).
Terkait hal yang lainnya dalam proses penyaluran bansos di lapangan, pihaknya akan terus dilakukan pengecekan. Namun dari hasil pengawasan selama ini, tidak ditemukan indikasi-indikasi penyelewengan.
“Bansos itu kan ada dari pusat, provinsi dan dari pemda. Bagi warga yang belum dapat bansos bisa dimasukan dalam list dari Kementerian Sosial. Masyarkat harus yakin, bansos yang disaluran sesuai planning dari pemerintah, ” katanya.
Selain itu, Polri menyisir jika masih ada warga penerima manfaat yang belum dapat, sehingga pihaknya juga ikut membantu penyaluran pada yang berhak.
“Instruksi dari Presiden Joko Widodo kepada Kapolri, untuk ikut menutup yang bolong-bolong, yaitu warga yang belum dapat bansos dari pemerintah. Polri menyalurkan beras sembako dan menyediakan layanan dapur umum, " ujarnya.
Selain itu, Polri juga ingin memastikan, jaring pengaman sosial baik dari Kementerian Sosial (Kemensos) maupun Polri bisa sampai ke tangan warga, agar bisa dirasakan manfaatnya.
Berita Terkait
-
Baru 286 Pemda yang Update DTKS untuk Bansos, Ini Kata Menteri Juliari
-
Sampaikan Pesan Jokowi, Mensos : Warga Diharapkan Bahagia Sambut Lebaran
-
Tak Dapat Bantuan Tunai, Warga Aceh Selatan Ngamuk dan Rusak Kantor Desa
-
Warga Antre Berdesakan Tanpa Jaga Jarak saat Pembagian Bansos Tunai
-
Pemprov DKI Hanya Salurkan Bansos Tahap Dua ke Jaktim dan Kepulauan Seribu
Terpopuler
- 7 Sepatu New Balance Diskon 70 Persen di Sports Station, Mulai Rp100 Ribuan
- Petugas Haji Dibayar Berapa? Ini Kisaran Gaji dan Jadwal Rekrutmen 2026
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Shio Paling Beruntung Besok 25 November 2025, Cuan Mengalir Deras
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
Terkini
-
Purbaya Buka Suara usai Mantan Dirjen Pajak Diperiksa Kejagung, Singgung Manipulasi Laporan
-
Purbaya Usai Diajak Rosan ke China buat Negosiasi Utang Whoosh: Asal Dia yang Bayar!
-
Berkat Program PNM Mekaarpreneur, Usaha Kerupuk Udang Naik Kelas
-
PNM Umumkan Kompetisi Video bagi SMA Sederajat, Cek Syarat & Ketentuan Lengkapnya
-
Heboh Negara dalam Negara, Purbaya Siap Kirim Petugas Bea Cukai ke Bandara PT IMIP
-
Mantri BRI Dipuji Menteri UMKM Saat Kena Sidak KUR UMKM
-
Nilai Tukar Rupiah Melemah Tipis, Kebijakan Purbaya Jadi Sorotan
-
CGPI Award 2025: PT Pegadaian Sukses Pertahankan Predikat Most Trusted Company
-
Jelang Nataru, Pertamina Pastikan Stok Energi Aman
-
Melihat Lebih Dekat Pembangunan Jembatan Kaca Terpanjang di Indonesia