Suara.com - Harga emas dunia berhasil mempertahankan posisi penguatannya di tengah pelemahan mata uang dollar AS. Selain itu terus menguatnya harga emas dipicu oleh prospek paket bantuan fiskal pemerintah AS yang mulai mencapai titik terang.
Mengutip CNBC, Rabu (21/10/2020) harga emas di pasar spot naik 0,4 persen menjadi 1.912,71 dollar AS per ounce.
Sedangkan harga emas berjangka patokan Amerika Serikat ditutup menguat 0,2 persen menjadi 1.915,40 dollar AS per ounce.
Emas, yang dianggap sebagai hedging terhadap inflasi dan penurunan nilai mata uang, melambung 26 persen sepanjang tahun ini akibat pandemi virus corona atau Covid-19.
Indeks Dolar (Indeks DXY) tergelincir 0,4 persen terhadap sejumlah mata uang lainnya ke level terendah sejak 21 September, membuat emas lebih murah bagi pemegang mata uang lainnya.
Kini, investor menunggu debat terakhir antara Presiden Donald Trump dan penantangnya dari Partai Demokrat, Joe Biden.
Di antara logam lainnya, perak naik 1,6 persen menjadi 24,90 dollar AS per ounce, platinum melonjak 2,6 persen menjadi 878,95 dollar AS per ounce dan paladium melesat 2,2 persen menjadi 2.397,04 dollar AS per ounce.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
Terkini
-
Update Pangan Nasional 11 Januari 2026: Harga Cabai Kompak Turun, Jagung Naik
-
8 Ide Usaha Makanan Modal Rp500.000, Prediksi Cuan dan Viral di Tahun 2026
-
Saham BUMI Dijual Asing Triliunan, Target Harga Masih Tetap Tinggi!
-
ANTM Gelontorkan Rp245,76 Miliar untuk Perkuat Cadangan Emas, Nikel dan Bauksit
-
AMMN Alokasikan USD 3,03 Juta untuk Eksplorasi Sumbawa, Ini Mekanismenya
-
Harga Emas Akhir Pekan Stabil, Pegadaian Sediakan Berbagai Variasi Ukuran
-
Cek Aktivasi Rekening PIP 2026 Agar Dana Bantuan Tidak Hangus
-
Lowongan Kerja Lion Air Group Terbaru 2026 untuk Semua Jurusan
-
Perpanjangan PPN DTP 100 Persen, Rumah Tapak di Kota Penyangga Jadi Primadona
-
Sinergi Strategis Hilirisasi Batu Bara, Wujudkan Kemandirian Energi Nasional