Suara.com - Pemerintah pusat membangun sejumlah rumah susun (rusun) bagi TNI AL di Kota Sorong, Papua. Balai Pelaksana Penyediaan Perumahan Wilayah Papua II telah mengucurkan anggaran sebesar Rp 23,6 milliar untuk proyek tersebut.
"Salah satu wujud kepedulian pemerintah pusat terhadap kesatuan TNI AL di Kota Sorong adalah dengan merespons usulan permintaan rusun bagi TNI AL di kota ini, yang telah diusulkan pada 2019 dan dikerjakan tahun ini," ujar kepala Balai Pelaksana Penyediaan Perumahan (BP2P) wilayah Papua II, Yance Pabisa, beberapa waktu lalu.
Lokasi pembangunan berada di dalam Kompleks TNI AL Kota Sorong, Kompleks Mako Pasmar-3, Kelurahan Klablim, Distrik Sorong Timur, Kota Sorong.
Phiter menambahkan, dalam proses pekerjaan, pihaknya minta PT. Devi farhana Mandiri untuk selalu memperhatikan keselamatan para pekerja dan memaksimalkan waktu. Hal itu diungkapkan mengingat cuaca di Sorong sulit diprediksi.
"Kami minta penyedia, agar lebih serius dalam menyelesaikan pekerjaan, mengingat waktu yang terbilang terbatas," ujarnya.
Berita Terkait
-
Pengerjaan Kawasan Wisata Nasional Borobudur Dipastikan Selesai Tahun Depan
-
Bantuan Selesai, Masyarakat Mempawah Akhirnya Tempati Rumah Layak Huni
-
Bantuan Stimulan Rumah di Sleman Sukses, Warga Miliki Rumah Tahan Gempa
-
Bantu Masyarakat, Pemerintah Beri Buku Tabungan pada Penerima BSPS Jateng
-
ASN PUPR di Kalimantan Selatan akan Segera Miliki Rumah Susun
Terpopuler
- Selamat Datang Elkan Baggott, Belum Kering Tangis Timnas Indonesia
- Pondok Pesantren Lirboyo Disorot Usai Kasus Trans 7, Ini Deretan Tokoh Jebolannya
- Apa Acara Trans7 yang Diduga Lecehkan Pesantren Lirboyo? Berujung Tagar Boikot di Medsos
- 3 Alasan Presiden Como Mirwan Suwarso Pantas Jadi Ketum PSSI yang Baru
- 5 Sepatu Nineten Terbaik untuk Lari, Harga Terjangkau Mulai Rp300 Ribu
Pilihan
-
Purbaya Mau Turunkan Tarif PPN, Tapi Dengan Syarat Ini
-
Isu HRD Ramai-ramai Blacklist Lulusan SMAN 1 Cimarga Imbas Kasus Viral Siswa Merokok
-
Sah! Garuda Indonesia Tunjuk eks Petinggi Singapore Airlines jadi Direktur Keuangan
-
Gaji Program Magang Nasional Dijamin Tak Telat, Langsung Dibayar dari APBN
-
Emas Terbang Tinggi! Harga Antam Tembus Rp 2.596.000, Cetak Rekor di Pegadaian
Terkini
-
Purbaya Mau Turunkan Tarif PPN, Tapi Dengan Syarat Ini
-
Menkeu Purbaya Buka Suara: Tak Ada Anggaran di APBN untuk 'Family Office', Tapi Siap Beri Dukungan!
-
Profil Glenny Kairupan: Direktur Garuda Indonesia, Kader Gerindra, Purnawirawan TNI
-
Investor Baru Bawa Angin Segar, FUTR Bakal Bangun PLTS 130 MW
-
Nasib Kelangkaan Stok BBM SPBU Swasta Ditentukan Jumat Ini
-
Warning Keras Mahfud MD ke Menkeu Purbaya: Bubarkan Satgas BLBI Ciptakan Ketidakadilan
-
Dasco dan Mensesneg Sambangi Rosan Roeslani di Danantara, Ini yang Dibahas
-
Menkeu Purbaya Dapat Pesan 'Rahasia' Lewat WA: Larang Perbaikan Ponpes Al Khoziny Pakai APBN
-
Bahlil Baru Loloskan 4 dari 190 Perusahaan Tambang untuk Kembali Beroperasi
-
Isu HRD Ramai-ramai Blacklist Lulusan SMAN 1 Cimarga Imbas Kasus Viral Siswa Merokok