Suara.com - Bitcoin tergelincir lebih dari 3 persen setelah bos Tesla Elon Musk mengeluarkan cuitan yang mengisyaratkan perpisahan dengan mata uang kripto tersebut. Bitcoin terakhir turun sekitar 3,6 persen pada 37.809 dolar AS.
Elon Musk telah menjadi promotor utama mata uang kripto tetapi telah menjadi kritis terhadap Bitcoin sejak menangguhkan rencana Tesla untuk mengambilnya sebagai alat pembayaran untuk mobilnya karena kekhawatiran tentang penggunaan energinya.
Sebelumnya, para penggemar Bitcoin (XBT) telah menyatakan kebosanannya dengan aksi Elon Musk yang mengerahkan begitu banyak pengaruh terhadap pergerakan harga jangka pendek semua cryptocurrency.
"Orang-orang yang mengikuti Elon Musk secara membabi buta telah kehilangan banyak uang. Mereka mungkin terbakar dan tidak akan pernah kembali," kata Alex Mashinsky, CEO dan pendiri Celsius, platform peminjaman crypto yang menawarkan token digital sebagai hadiah kepada pelanggan.
Dilansir laman CNN, Selasa (25/5/2021), menurutnya, komunitas crypto perlu lebih bertanggung jawab dalam menjelaskan aset ini dan risikonya.
"Pakar terus mengatakan kami tidak akan pernah melihat pasar turun untuk bitcoin lagi karena kepentingan institusional, Square dan PayPal, dan lain-lain. Ketika Anda mendengarnya, Anda harus khawatir," terang dia.
Investor dan analis sangat kesal dengan semua cryptocurrency yang naik dan turun dengan bitcoin dan dogecoin, sebagian karena Musk membuat komentar yang tidak masuk akal tentang mereka.
Beberapa investor crypto juga kesal karena komentar dari Musk dapat menggerakkan harga dengan sangat liar.
"Musk sangat diperhitungkan. Orang-orang marah," kata Eloisa Marchesoni, investor dan konsultan cryptocurrency.
Baca Juga: Elon Musk Unggah Emoji Patah Hati: Bitcoin Dicoret, Kiriman Mobil Terhenti
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
BEI Rilis Liquidity Provider Saham, Phintraco Sekuritas Jadi AB yang Pertama Dapat Lisensi
-
Ekonomi RI Melambat, Apindo Ingatkan Pemerintah Genjot Belanja dan Daya Beli
-
Pakar: Peningkatan Lifting Minyak Harus Dibarengi Pengembangan Energi Terbarukan
-
Pertamina Tunjuk Muhammad Baron Jadi Juru Bicara
-
Dua Platform E-commerce Raksasa Catat Lonjakan Transaksi di Indonesia Timur, Begini Datanya
-
KB Bank Catat Laba Bersih Rp265 Miliar di Kuartal III 2025, Optimistis Kredit Tumbuh 15 Persen
-
Ekspor Batu Bara RI Diproyeksi Turun, ESDM: Bukan Nggak Laku!
-
IHSG Berhasil Rebound Hari Ini, Penyebabnya Saham-saham Teknologi dan Finansial
-
Pengusaha Muda BRILiaN 2025: Langkah BRI Majukan UMKM Daerah
-
Ekonomi RI Tumbuh 5,04 Persen, Menko Airlangga: Jauh Lebih Baik!