Suara.com - Pernikahan impian tidak mungkin bisa dicapai tanpa persiapan yang matang. Salah satunya dengan menentukan rincian biaya nikah 2022. Rincian biaya ini pastinya tak bisa disamakan antara satu orang dengan yang lainnya.
Semua tergantung kebutuhan masing-masing dan skala prioritasnya. Namun, seberapa besar pun acara yang ingin kamu selenggarakan, setidaknya beberapa rincian biaya berikut perlu menjadi prioritasmu.
1. Biaya KUA
Bagi kamu seorang muslim, biaya satu ini wajib hukumnya. Jika tidak, kamu akan gagal meminang pujaan hatimu. Biaya nikah di KUA sebenarnya gratis dengan syarat lokasi ijab kabul adalah di kant0r KUA setempat di hari Senin-Jumat pada jam kerja.
Jika kamu menikah di luar jam itu, atau mengundang petugas KUA ke rumah maka uang yang harus disiapkan adalah Rp600.000. Biaya ini tidak termasuk biaya penghulu dengan bayaran seikhlasnya dari mempelai sebagai ucapan terima kasih.
2. Biaya Seserahan
Biaya seserahan juga sangat tergantung dengan jenis barang yang ingin diberikan pengantin pria kepada wanita. Biasanya seserahan juga disesuaikan dengan kemampuan pengantin pria. Seserahan sederhana tidak jauh dari perlengkapan sehari-hari seperti baju dan sepatu. Biaya ini juga termasuk dengan cincin pernikahan yang akan dipakai kedua mempelai.
3. Sewa Lokasi Pernikahan
Jika pernikahanmu akan dihadiri seribu orang setidaknya siapkan budget Rp30 juta untuk menyewa gedung. Jika tidak, kamu juga perlu mempersiapkan sewa tenda dan kursi serta membuat panggung di rumah. Biaya ini belum termasuk biaya dekorasi yang bisa menyentuh Rp10 juta.
Baca Juga: 5 Alasan Orang yang Sudah Menikah Bisa Selingkuh, Pernikahan Tidak Menjamin!
Kalau ingin cara yang lebih irit, beberapa kelurahan atau desa menyediakan pendoponya sebagai lokasi acara pernikahan warga setempat. Kamu tinggal menyewa kursi jika belum ada.
Bagi masyarakat Indonesia, suguhan di acara pernikahan akan menentukan seberapa besar kamu menghormati tamu. Untuk itu siapkan budget lebih untuk jamuan, baik dengan model prasmanan atau piring terbang. Jumlah jamuan ini tidak bisa disesuaikan dengan tamu undangan.
Sebaliknya, catering harus tiga kali lebih banyak dari jumlah tamu yang diundang karena budaya Indonesia yang kerap membawa keluarga dalam undangan pernikahan.
5. MUA dan Gaun Pengantin
Setiap pengantin ingin tampil cantik di hari pernikahan mereka. Biaya MUA dan gaun pengantin harus dialokasikan agar mereka tampil sesuai keinginan. Anggarannya bisa di atas Rp5 juta ketika pengantin berganti lebih dari satu gaun. MUA juga dihitung untuk pengantin dan keluarganya.
Berita Terkait
-
Pernikahan Venna Melinda dan Ferry Irawan Digelar Maret 2022 di Bali
-
Gara-gara Ciuman dengan Ayu Aulia, Adik Zikri Daulay Sarankan Kakak Menikah
-
Pertama dalam Sejarah, Kisah Wanita Menikah dengan Warna Pink setelah 40 Tahun Kencan
-
Vidi Aldiano Isyaratkan Nikahi Sheila Dara Aisha Minggu Depan
-
5 Alasan Orang yang Sudah Menikah Bisa Selingkuh, Pernikahan Tidak Menjamin!
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Daftar Pemegang Saham BUMI Terbesar, Dua Keluarga Konglomerat Masih Mendominasi
-
Tips dan Cara Memulai Investasi Reksa Dana dari Nol, Aman untuk Pemula!
-
Danantara Janji Kembalikan Layanan Premium Garuda Indonesia
-
Strategi Bibit Jaga Investor Pasar Modal Terhindar dari Investasi Bodong
-
ESDM Ungkap Alasan Sumber Listrik RI Mayoritas dari Batu Bara
-
Program Loyalitas Kolaborasi Citilink dan BCA: Reward BCA Kini Bisa Dikonversi Jadi LinkMiles
-
IHSG Berbalik Loyo di Perdagangan Kamis Sore, Simak Saham-saham yang Cuan
-
COO Danantara Tampik Indofarma Bukan PHK Karyawan, Tapi Restrukturisasi
-
COO Danantara Yakin Garuda Indonesia Bisa Kembali Untung di Kuartal III-2026
-
Panik Uang di ATM Mendadak Hilang? Segera Lakukan 5 Hal Ini