Suara.com - Manajemen wisata air The Jungle Waterpark Bogor mencatat, jumlah pengunjung wahana kolam renang terkait mencapai 20.000 orang per hari selama lima hari libur Lebaran 2022 ini.
Marcomm Manager The Jungle Waterpark Bogor Minia Barus, menyebut, jumlah pengunjung tersebut naik 20 persen dari 18.000 orang per hari pada Lebaran tahun 2021.
"Rata-rata pengunjung pada libur Hari Raya Idul Fitri sebanyak 4.000 orang per hari. Sampai hari kelima sekitar 20.000," kata Minia.
Meski demikian, kata Minia, jumlah kunjungan wisata di The Jungle Waterpark masih di bawah angka normal 6.000 hingga 10.000 pengunjung per hari.
Manajemen juga mengadakan sejumlah upaya untuk menarik perhatian wisatawan selama Lebaran, salah satunya memberikan harga khusus sebesar Rp90.000 per orang dengan bonus 1 gelas es krim yang berlaku selama periode tanggal 2-16 Mei 2022.
The Jungle juga menghadirkan berbagai atraksi menarik di panggung utama seperti menyanyi, badut akrobat, sirkus satwa tarian erobik serta tarian tradisional. Wisata tersebut mulai dibuka pukul 08.00 hingga 18.00 WIB, dengan tetap menerapkan protokol kesehatan.
Setiap pengunjung wajib menunjukkan sertifikat vaksin dan mengikuti protokol pencegahan COVID-19 yaitu dengan mengenakan masker di luar kolam, cuci tangan dengan sabun, dan akan di ukur suhu tubuh sebelum masuk.
The Jungle Waterpark memiliki banyak wahana air di antaranya Kiddy Pool, Fountain Futsal , Racer Slide, Tower Slide, Lazy River, Bird park, Leisurepool, Wave pool dan Kolam Air Hangat. Fasilitas lainnya yang berada di The Jungle yaitu food court, P3K, Cabana, loker, pelampung, toilet dan kamar bilas, ATM serta mushola.
“Banyak juga hadiah disiapkan oleh The Jungle Waterpark bagi para pengunjung diantaranya sepeda, televisi, handphone, dvd player, kompor gas, kipas angin dan masih banyak yang lainnya,” ujar Minia.
Baca Juga: Antisipasi Macet, Libur Sekolah Anak Diperpanjang? Ini Faktanya
Berita Terkait
-
Jokowi Pilih Liburan Dibanding Sowan ke Megawati, Pengamat Duga Hal Ini hingga Singgung Luhut Binsar
-
Libur Lebaran Sisakan Sampah Menggunung di Palabuhanratu Sukabumi, Wisatawan: Bukan Cuma Bau, tapi Tak Enak Dilihat
-
Polisi Jepang Tertarik Program Polisi RW Polresta Bogor Kota, Kok Bisa?
-
Warga Batam Ramai ke Bioskop di Libur Lebaran, Tiket Doctors Strange dan KKN Desa Penari Laris Manis
-
Antisipasi Macet, Libur Sekolah Anak Diperpanjang? Ini Faktanya
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
OJK Blokir 127 Ribu Rekening Terkait Scam Senilai Rp9 Triliun
-
Bulog Gempur Aceh dengan Tambahan 50.000 Ton Beras: Amankan Pasokan Pasca-Bencana dan Sambut Ramadan
-
Swasembada Beras Sudah Sejak 2018, Apa yang Mau Dirayakan?
-
Kemenperin Adopsi Sistem Pendidikan Vokasi Swiss untuk Kembangkan SDM
-
Dukung Ekonomi Kerakyatan, Bank Mandiri Salurkan KUR Rp 41 Triliun hingga Desember 2025
-
Realisasi Konsumsi Listrik 2025 Tembus 108,2 Persen dari Target
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kementerian PU Percepat Pembangunan Huntara di Aceh Tamiang, 7 Blok Rampung untuk 84 KK
-
Purbaya Yakin MBG Paling Cepat Habiskan Anggaran di Awal 2026
-
Beban Impor LPG Capai 8,4 Juta Ton, DME Diharapkan Jadi Pengganti Efektif