Suara.com - Startup Sayurbox kini menyediakan layanan pengembalian kardus belanja, bentuk komitmen mereka untuk mengurangi sampah.
"Tidak ada jumlah atau bobot minimal pengembalian kardus," kata Manajer Humas dan Media Sayurbox Kristo Hananto.
Program ini bisa dimanfaatkan para konsumen saat mereka berbelanja melalui platform dengan memilih opsi mengembalikan kardus bekas belanja sebelum membayar pesanan.
Saat pembeli menerima pesanan, kardus bisa dititipkan kepada mitra pengemudi Sayurbox, disarankan terlalu banyak karena kapasitas kantong pengemudi terbatas.
Melansir Antara, platform tersebut hanya menerima kardus berlogo Sayurbox. Mereka juga menerima bila kardus dalam keadaan rusak.
Sayurbox meminta konsumen memastikan kardus dalam keadaan kering ketika dikembalikan melalui pengemudi.
Untuk saat ini Sayurbox hanya bisa menerima pengembalian kardus, belum bisa untuk kemasan lain yang biasanya terdapat dalam pesanan seperti plastik, kantong kertas atau gel es. Kardus bekas tersebut akan didaur ulang atau dipakai kembali, sambil tetap menerapkan standar kebersihan dan pangan.
Pengembalian kardus bekas Sayurbox baru bisa dilaksanakan di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi. Platform tersebut berencana memperluas layanan ini ke wilayah Surabaya dan Bali dalam waktu dekat.
Sejak program itu diinisiasi pada Agustus 2022, Sayurbox sudah mengumpulkan lebih dari 4.000 lembar kardus dari konsumen.
Baca Juga: Bripka Dirga Sempat Curiga dengan Paket Coklat, Hendak Mau di Buang Keburu Meledak
Platform belanja online Blibli awal tahun ini mengadakan program pengembalian kemasan belanja, bisa berupa kardus dan plastik, melalui kurir atau titik tertentu yang mereka jadikan tempat pengumpulan.
Lokapasar khusus produk kecantikan Sociolla juga menyediakan tempat sampah khusus untuk membuang botol atau kemasan bekas kosmetik atau perawatan kulit di gerai fisik mereka.
Berita Terkait
-
Berstatus sebagai Saksi, Pria Indramayu Pengirim Paket Kardus ke Asrama Polisi Sukoharjo Sudah Dipulangkan
-
Makin Ramah Lingkungan, CEO Sayurbox Turun Langsung Ajak Pelanggan Daur Ulang Kardus Belanjaan
-
Polisi Amankan Satu Orang Pengirim Paket Kardus Penyebab Ledakan di Asrama Brimob Sukoharjo
-
Ini Isi Pekat Kardus Sumber Ledakan di Asrama Polisi Grogol Sukoharjo, Dikirim dari Indramayu
-
Bripka Dirga Sempat Curiga dengan Paket Coklat, Hendak Mau di Buang Keburu Meledak
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Optimisis, BCA Targetkan Penyaluran Kredit Tumbuh 10 Persen di 2026
-
2 Jenis Pangan Ini Harganya Bakal Meroket Jelang Ramadan
-
Harga Bawang Putih Naik, Mendagri Bunyikan Alarm Inflasi
-
Kuota BBM Pertalite Turun di 2026 Hanya 29,27 Juta KL
-
Mendagri Wanti-wanti Tingkat Inflasi, Harga yang Diatur Pemerintah Dilarang Naik
-
BPH Migas Klaim Hemat Rp4,98 Triliun Karena Subsidi Lebih Tepat Sasaran
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
BRI Tanggap Bencana Sumatera Pulihkan Sekolah di Aceh Tamiang Lewat Program Ini Sekolahku
-
Danantara Akan Atur Pemanfaatan Lahan yang Dirampas Satgas PKH dari 28 Perusahaan
-
Proyek Internet Rakyat Besutan Emiten Milik Hashim Mulai Uji Coba