Suara.com - Menambah pundi-pundi uang di era digital seperti sekarang bukan perkara sulit. Bahkan, untuk Anda kalangan karyawan juga bisa memanfaatkan kemajuan teknologi dan internet untuk memulai usaha yang menjanjikan untung.
Berikut adalah beberapa ide usaha sampingan di era digital yang bisa Anda pertimbangkan:
Buka Toko Online
Di era digital seperti sekarang, Anda bisa membuka toko online dengan mudah, baik dengan mengoptimalkan media sosial maupun memanfaatkan e-commerce.
Usaha ini dapat menjanjikan keuntungan besar tetapi tergantung dari keunikan produk dan jasa yang Anda tawarkan. Apabila ulet dan konsisten, Anda bahkan berpotensi mendapat omzet sampai puluhan juta Rupiah.
Afiliasi
Program afiliasi yang ditawarkan di beberapa platform marketplace bisa Anda manfaatkan untuk meraup tambahan penghasilan. Pasalnya Anda berpotensi mendapat komisi apabila sebuah produk terjual melalui tangan Anda
Biasanya Anda akan mendapat kode referral yang akan digunakan untuk calon pembeli dan komisi otomatis mengalir ke dompet Anda. Sebuah usaha yang menjanjikan untung besar, bukan?
Influencer dan YouTuber
Baca Juga: Borneo FC Menang Tipis Atas Persikabo 1973, Pieter Huistra Puji Semangat Juang Penggawa Pesut Etam
Saat ini media sosial tidak bisa dipisahkan dari kehidupan masyarakat. Instagram, TikTok, hingga YouTube, aplikasi-aplikasi tersebut awam diakses oleh masyarakat.
Anda bisa memanfaatkan kesempatan tersebut untuk meraup tambahan penghasilan, yakni dengan menjadi influencer maupun content creator.
Tentu kata kuncinya ada di pembuatan konten yang menarik yang akan mendatangkan banyak followers dan meningkatkan engagement. Dari situ Anda akan mendapatkan penghasilan, seperti melalui endorsement deal, kerjasama brand, sampai adsense di YouTube.
Jasa Penulisan Konten
Jika Anda mempunyai kemampuan menulis yang baik, coba pertimbangkan untuk menjadi seorang content writer di situs atau media sosial bisnis lainnya.
Hasil tulisan Anda dibutuhkan untuk menyumbangkan traffic yang akan berdampak pada peningkatan brand awareness suatu perusahaan. Saat ini banyak perusahaan yang memerlukan jasa freelance content writer yang bisa Anda manfaatkan.
Berita Terkait
-
Klasemen dan Top Skor BRI Liga 1 2023-2024 hingga Pekan ke-8: PSIS dan RANS Gacor, Arema FC Makin Terpuruk
-
Takluk 0-1 dari RANS FC, Arema Kian Terbenam di Dasar Klasemen Liga 1
-
Momen Rahmad Darmawan Ribut dengan Pelatih Kiper Persib, Sampai Nunjuk-nunjuk
-
Borneo FC Menang Tipis Atas Persikabo 1973, Pieter Huistra Puji Semangat Juang Penggawa Pesut Etam
-
Karyawan PT KAI Terduga Teroris di Bekasi Diciduk Densus 88, Kapolda Metro: Bendera ISIS dan 18 Senpi Disita
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- Biodata dan Pendidikan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Youth Economic Summit 2025: Ekonomi Hijau Perlu Diperkuat untuk Buka Investasi di Indonesia
-
Apa Itu Opsen Pajak? Begini Perhitungannya
-
Youth Economic Summit 2025: Peluang Industri Manufaktur Bisa Jadi Penggerak Motor Ekonomi Indonesia
-
Kapan Kenaikan Gaji Pensiunan PNS 2025 Cair? Ini Kata Kemenkeu dan Realitanya
-
Youth Economic Summit (2025) : Indonesia Diminta Hati-hati Kelola Utang
-
BRI Terus Berkomitmen Majukan UMKM Sebagai Pilar Ekonomi Nasional
-
Adakah Pinjaman Tanpa BI Checking? Jangan Mudah Tergiur, Cek Dulu Hal Penting Ini!
-
Youth Economic Summit 2025 : Indonesia Tangkap Peluang Pekerjaan Baru untuk Kurangi Penganggur
-
Youth Economic Summit 2025 Ungkap Strategi Prabowo Subianto Kurangi Kemiskinan di Indonesia
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal