Suara.com - Di pertengahan tahun 2023, pengembang Damai Putra Group mulai membangun produk hunian terbarunya, yaitu Catha Rempoa di Ciputat Timur Tangerang Selatan, yang berkonsep exclusive townhouse dengan smart modern design dan banyak ruang terbuka hijau.
Dibangun di atas lahan seluas 2.85 hektare, hunian ini berlokasi dekat dengan Kampus UIN Jakarta dan Stasiun MRT Lebak Bulus, sehingga cocok bagi generasi Z, para pekerja muda, hingga keluarga muda.
Tak hanya strategis, hunian ini juga dilengkapi dengan berbagai fasilitas di dalam townhouse, seperti automatic boom gate, private swimming pool, private futsal court, children playground, dan public spaces. Hal ini menjadikan Catha Rempoa sebagai hunian yang nyaman, aman dan idaman untuk keluarga muda milenial.
Open house sendiri berlangsung setiap minggu di Catha Rempoa Junction, memberikan banyak penawaran istimewa untuk pembelian unit rumah yang sudah dilengkapi dengan Smart Home System ini.
Bersamaan dengan acara open house, perusahaan pengembang juga rutin melakukan kegiatan Corporate Social Responsibility (CSR). Seperti baru-baru ini, kegiatan CSR bertema Pengelolaan Sampah Lingkungan untuk pemberdayaan Kader Posyandu Kelurahan Cempaka Putih dilakukan di dekat proyek Catha Rempoa yang sedang dibangun.
Kegiatan yang berlangsung pada tanggal 21 September 2023 di Aula Kelurahan Cempaka Putih, Kecamatan Ciputat Timur, Tangerang Selatan ini melibatkan 50 orang Kader Posyandu, di mana mereka diberi edukasi pembuatan sabun dari minyak jelantah yang merupakan sampah rumah tangga.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
PMSol Mantap Ekspansi Solusi Maritim Lewat Ekosistem Digital Terintegrasi
-
Di Balik Layanan PNM, Ada Kisah Insan yang Tumbuh Bersama Nasabah
-
PEP dan PHE Catatkan Produksi Minyak Naik 6,6% Sepanjang 2025
-
Gelontorkan Rp 335 Triliun, Pemerintah Jamin Program MBG Tak Terkendala Anggaran
-
RI Gandeng China Kembangkan Energi Terbarukan dan Pembangkit Listrik dari Gas
-
Bahlil: Ada Oknum Tekan Lewat Medsos Agar Pemerintah Beri Kuota Impor ke SPBU Swasta
-
Fokus dari Hulu, Kementerian PU Bangun Puluhan Sabo Dam di Aceh
-
Stok BBM Wilayah Timur RI Terjamin Usai RDMP Balikpapan Terintegrasi TBBM Tanjung Batu
-
Produksi Minyak RDMP Balikpapan Tetap Jalan Setelah Dapat Pasokan Gas dari Pipa Senipah
-
Saham-saham Komoditas Jadi Penyelamat, IHSG Kembali ke Level 8.948