Suara.com - Ryu Jun Yeol menjadi sorotan saat menjadi host pada pagelaran Asia Artist Award 2024. Ketika menjadi host, mantan kekasih Hyeri ini mendapatkan kritikan oleh warganet.
Sebab, pemilihan Ryu Jun Yeol sebagai host dianggap kurang cocok. Apalagi, dia dikenal sebagi pria redflag dikarenakan selingkuh saat memiliki kekasih.
Untuk itu, beberapa warganet penasaran dengan pribadinya, gaji hingga kekayaannya yang membuat dirinya terpilih sebagai host AAA 2024.
Dilansir dari Epicstream, Kamis (2/1/2025), dia ternyata seorang aktor papan atas yang dimiliki Korea Selatan. Bahkan bayaran untuk film maupun drama yang dibintanginya cukup besar.
Diperkirakan, gajinya mencapai Rp1,1 miliar untuk satu episode. Jika ada 16 episode makanya penghasilannya yang didapatkan mencapai Rp19 miliar. Jumlah itu, belum dari gajinya sebagai aktor film ataupun bintang iklan.
Aktor ini juga mengandalkan endorsement dan iklan sebagai sumber pendapatan. Diperkirakan gaji yang didapatkanya bisa mencapai Rp17 miliar baik sebagai aktor maupun model iklan.
Ryu Jun Yeol juga merupakan duta global untuk Polo Ralph Lauren, merek mewah, bersama penyanyi-aktris Krystal Jung. Dia juga telah memperoleh USD12 juta setelah dia membalik bangunan senilai USD5 juta pada tahun 2020.
Berdasarkan sebuah laporan, kekayaan bersih Ryu Jun Yeol pada tahun 2022 adalah sekitar USD17 juta atau sekitar Rp275 miliar
Dapat dikatakan bahwa bintang berusia 38 tahun ini memiliki kekayaan yang mengesankan setelah memulai debutnya pada tahun 2013.
Baca Juga: Sudah Kerja 8 Tahun, Gaji Jennie BLACKPINK Tembus Rp64 Miliar
Berita Terkait
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Antam dan IBI Garap Proyek Baterai Bareng Konsorsium China: Nilai Investasi Capai 6 Miliar Dolar AS
-
BBM di Shell Kembali Langka? Ini Kata ESDM
-
CORE: Pimpinan OJK yang Baru Harus Berani Tindak Emiten Bermasalah
-
Ramai Spekulasi di Pasar Modal Setelah Pimpinan OJK Mundur Berjemaah
-
Harga Emas Pegadaian Turun di Sabtu 31 Januari
-
Harga Emas Antam Anjlok Dalam di Sabtu Pagi
-
Para Bos OJK Mundur Berjamaah, Kini Giliran Mirza Adityaswara
-
Iman Rachman Mundur dari Dirut BEI, Punya Pengalaman Danareksa Hingga Pertamina
-
PIS Catat Kurangi 116 Ribu Ton Emisi di 2025
-
AMSI dan Deep Intelligence Research Teken MoU Diseminasi Riset