Apabila auto debet gagal dan tanggal jatuh tempo sudah dekat atau sudah terlewat, jangan tunda lagi untuk melakukan pembayaran cicilan secara manual. Anda bisa melakukannya melalui:
- Teller Bank BTN: Datang ke kantor cabang BTN dan lakukan pembayaran melalui teller.
- Transfer Bank Lain: Jika Anda memiliki rekening di bank lain, Anda bisa melakukan transfer ke rekening KPR BTN Anda. Pastikan kode bank BTN benar dan masukkan nomor virtual account atau nomor rekening yang ditujukan untuk pembayaran cicilan KPR Anda (biasanya tertera di surat perjanjian KPR atau informasi cicilan).
- Mobile Banking/Internet Banking BTN: Manfaatkan fitur transfer atau pembayaran cicilan KPR yang tersedia di aplikasi mobile banking atau internet banking BTN Anda.
5. Lakukan Pengecekan Rutin Setelah Auto Debet Teratasi
Setelah masalah auto debet berhasil diatasi, jangan lengah. Lakukan pengecekan rutin pada saldo rekening Anda beberapa hari sebelum tanggal jatuh tempo. Selain itu, pantau mutasi rekening Anda setelah tanggal jatuh tempo untuk memastikan cicilan KPR Anda benar-benar terdebet.
6. Simpan Bukti Pembayaran
Apapun metode pembayaran yang Anda gunakan, selalu simpan bukti pembayaran. Baik itu struk ATM, bukti transfer mobile banking, atau slip setoran tunai. Bukti ini sangat penting sebagai arsip pribadi Anda dan bisa menjadi alat bukti jika di kemudian hari terjadi perselisihan atau kekeliruan data.
Kontributor : Rizqi Amalia
Berita Terkait
-
BTN Gandeng UNEP FI, Pacu Rumah Rendah Emisi untuk Ekonomi Hijau
-
Rekomendasi 9 Mobil Bekas dengan Cicilan Rp1 Jutaan per Bulan, Ramah di Kantong
-
BTN Populerkan KPR Subsidi di Forum Keuangan Berkelanjutan Dunia
-
5 Rekomendasi HP Samsung Murah Mulai dari Rp700 Ribuan, Bisa Dicicil per Bulan!
-
KPR BTN dan KPR BCA, Mana Cicilan Rumah yang Lebih Menguntungkan?
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
- 5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
- 7 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Empuk Banget!
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
- Evaluasi Target Harga BUMI Usai Investor China Ramai Lego Saham Akhir 2025
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Content CreatorDikenakan Zakat Profesi, Ekonom INDEF: Penetapan Bukan Berdasar Popularitas
-
KRL Jadi Andalan Libur Nataru, 15 Juta Penumpang Tercatat
-
Implementasi Inpres 2/2025, Pembangunan Irigasi Tahap I Capai 99,93 Persen
-
Tambang Vale Indonesia Stop Beroperasi, Harga Nikel Dunia Meroket
-
RKAB 2026 Belum Terbit, Vale Indonesia Stop Operasi Sementara
-
Saat Stabilitas Tak Cukup: Alarm Dini Ekonomi Indonesia 2025
-
Bulog Bidik APBN untuk Pengadaan 4 Juta Ton Beras 2026, Demi Lindungi Petani dan Jaga Harga Pangan
-
Muhammad Awaluddin Diangkat Jadi Dirut Jasa Raharja
-
Batas Telat Bayar Cicilan Mobil dan Simulasi Denda Sebelum Ditarik Leasing
-
Bursa Berjangka Komoditi 2026 Dibuka, Target Harga Acuan Nasional Naik