Suara.com - Inter Milan gagal melanjutkan hasil positif setelah dua kali meraih kemenangan beruntun. Saat menjamu Cagliari, I Nerazzurri hanya meraih hasil imbang 1-1.
Pada laga di Giuseppe Meazza, Minggu (23/2/2014) malam WIB, Inter lebih dulu menekan. Namun Cagliari yang lebih dulu unggul setelah handball Juan Jesus di kotak terlarang. Mauricio Pinilla yang menjadi eksekutor melakukan tugasnya dengan baik dan membuat Calgliari unggul 1-0.
Inter akhirnya masih dapat mengamankan satu poin setelah Rolando berhasil menjebol gawang Cagliari lewat tendangan kaki kanannya setelah menyelesaikan umpan sundulan Mauro Icardi. Tekanan masih dilakukan INter namun hingga akhir laga skor imbang 1-1 tetap tak berubah.
Kemenangan tersebut membuat Inter masih tertahan di peringkat lima klasemen dengan mengumpulkan 40 poin. Sementara Cagliari juga masih tetap berada di peringkat ke-15 dengan memiliki 25 poin.
Skuad:
Inter: Handanovic; Rolando, Samuel, Juan Jesus; Jonathan, Guarin, Kuzmanovic (Botta 78), Alvarez (Kovacic 66), Nagatomo; Palacio, Milito (Icardi 46)
Cagliari: Avramov; Dessena, Rossettini, Astori, Avelar; Vecino, Cossu (Perico 78), Ekdal; Adryan (Eriksson 57); Ibarbo, Pinilla (Nene 71)
Berita Terkait
-
10 Klub Top Eropa yang Menggila Musim Ini: Bayern Munich Lepas Rem
-
Jadwal Liga Italia Pekan Ini 1-4 November 2025: Siap-siap Jay Idzes Hadapi Genoa
-
Statistik Solid Jay Idzes saat Bantu Sassuolo Hajar Cagliari
-
Rapor Jay Idzes Berani Tumpas Cagliari
-
Jay Idzes Kerek Sassuolo di Klasemen Liga Italia Usai Habisi Cagliari
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
-
Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
-
Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
Terkini
-
Prediksi Liverpool vs Aston Villa: Kans The Villans Patahkan Kutukan di Anfield
-
Prediksi Nottingham Forest vs Manchester United: Red Devils Incar Kemenangan ke-4
-
Prediksi Burnley vs Arsenal: The Gunners Bidik Kemenangan ke-9
-
10 Klub Top Eropa yang Menggila Musim Ini: Bayern Munich Lepas Rem
-
Xabi Alonso Tiru Jurus Jose Mourinho Jelang Duel Real Madrid vs Liverpool
-
Jelang Bali United vs Persib Bandung, Johnny Jansen Kobarkan Semangat Puputan
-
5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
-
4 Laga Tanpa Kebobolan! Persib Incar Kemenangan Kelima di Markas Bali United
-
Panas! Andre Rosiade Tantang PSSI: Masa Sudah Gagal, Takut Gelar Rapat Exco
-
Lawan 3 Tim Elit, Timnas Indonesia U-17 Percaya Diri Tatap Piala Dunia