Suara.com - Dua tim telah memastikan lolos ke babak semifinal Pesta Sepak Bola Dunia 2014. Di babak perempat final, Jerman menyingkirkan Prancis dengan skor tipis 1-0. Sementara, Brasil harus bekerja keras untuk mengalahkan Kolombia 2-1.
Hingga laga kedua babak perempat final, James Rodriguez (Kolombia) masih berada di urutan teratas daftar pencetak gol terbanyak sementara. Tambahan satu gol melalui titik putih yang dicetaknya saat Kolombia dikalahkan Brasil menambah koleksi Rodriguez menjadi 6 gol.
Sementara Neymar yang bermain untuk Brasil gagal mencetak gol ke gawang Kolombia. Bahkan pemain andalan tim Samba ini harus digotong keluar lapangan karena mengalami cedera serius. Selain Neymar, Thomas Mueller juga menambah koleksi gol saat Jerman mengalahkan Prancis.
Berikut daftar pencetak gol sementara:
6 Gol: James Rodriguez (Kolombia)
4 Gol: Thomas Mueller (Jerman), Lionel Messi (Argentina), Neymar (Brasil)
3 Gol: Karim Benzema (Prancis), Arjen Robben (Belanda), Robin van Persie (Belanda), Xherdan Shaqiri (Swiss), Enner Valencia (Ekuador)
2 Gol: M Hummels (Jerman), David Luiz (Brasil), Memphis Depay (Belanda), Abdelmoumene Djabou (Aljazair), Ivan Perisic (Kroasia), Gervinho (Pantai Gading), Asamoah Gyan (Ghana), Alexis Sanchez (Cile), Tim Cahill (Australia), Wilfried Bony (Pantai Gading), Luis Suarez (Uruguay), Mario Mandzukic (Kroasia), Jackson Martinez (Kolombia), Andre Ayew (Ghana), Clint Dempsey (AS), Ahmed Musa (Nigeria), Bryan Ruiz (Kosta Rika)
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Winger Timnas Indonesia Dibidik Klub Promosi Eredivisie Belanda
-
Cedera Hamstring, Penyerang Tottenham Richarlison Menepi 7 Pekan
-
Taktik Cerdas Massimiliano Allegri Ubah Formasi 3 Kali Hingga AC Milan Menang Telak Atas Como
-
Hansi Flick Puji Perlawanan Sengit Racing Santander Usai Barcelona Menang 2 Gol di Copa Del Rey
-
Cesc Fabregas Akui Keunggulan AC Milan Setelah Skuad Massimiliano Allegri Menang Telak atas Como
-
Rapor Pemain Barcelona Usai Kalahkan Racing Santander Lamine Yamal dan Ferran Torres Tampil Gahar
-
Timnas Futsal Indonesia Uji Coba Lawan Jepang dan Tajikistan Jelang Piala Asia 2026
-
Persijap Jepara Boyong Eks Striker Athletic Bilbao
-
Rekor Pertemuan Indonesia vs Vietnam Jelang Duel Panas di Fase Grup Piala AFF 2026
-
XSeries-2 Hadirkan Duel Dua Legenda Futsal Dunia: Ricardinho vs Falcao