Suara.com - Manchester City harus rela tersingkir dari Piala FA musim ini usai disingkirkan Wigan Athletic pada laga babak kelima alias perdelapanfinal, Senin (20/2/2018) dini hari WIB. Main di DW Stadium, Man City keok 0-1.
Man City sejatinya benar-benar menguasai laga, meskipun harus bermain dengan 10 pemain di babak kedua usai Fabian Delph dikartu merah wasit di penghujung paruh pertama. Man City mendominasi ball posession hingga 80% berbanding tuan rumah yang cuma 20%.
Meski demikian, gol Will Grigg di menit 79 harus mengakhiri petualangan Man CIty di Piala FA musim ini.
Wigan sendiri bukan untuk pertama kalinya hadir sebagai mimpi buruk bagi Man City. Klub yang kini berlaga di kompetisi kasta ketiga Inggris, League One, tersebut tercatat "doyan" menyingkirkan Man City di Piala FA.
Seperti dilansir Sky Sports, dalam tiga perjumpaan terakhir di Piala FA, Man City selalu tak berkutik jika bertemu Wigan. Kedua tim bertemu di partai final Piala FA 2013. Wigan yang berstatus kuda hitam justru bisa menjungkalkan Man City yang berstatus unggulan. Wigan menang 1-0 di Wembley dan menggondol trofi juara.
Setahun berselang, Wigan kembali jadi momok bagi Man City. Bertemu di fase perempatfinal, Man City tumbang 1-2 di Etihad Stadium. Dan yang teranyar, Man City harus menelan pil pahit kembali disingkirkan Wigan di perdelapanfinal Piala FA.
Berita Terkait
-
Real Madrid Masih Mending, Ini Cerita Chelsea Dipermalukan Tim Gurem di Rumah Sendiri
-
Senyum Semringah Pemain Manchester United Saat Carrick Pimpin Latihan Perdana
-
Pecahkan Rekor 17 Tahun di Manchester City, Antoine Semenyo Kirim Pesan Pedas soal VAR
-
Jadi Penentu Kemenangan Manchester City, Rayan Cherki Malah Kena Semprot Pep Guardiola
-
Paul Scholes: Antoine Semenyo Lebih Cocok ke Manchester United Ketimbang Man City
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Media Vietnam Soroti 3 Pemain Keturunan yang Bisa Jadi Amunisi Baru Timnas Indonesia
-
Disebut akan Lawan Timnas Indonesia, Berapa Ranking FIFA Bulgaria?
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Pemain Muda Lokal di Balik Keganasan Malut United Musim ini, Timnas Indonesia Wajib Coba?
-
Kabar Teranyar Kontrak Mees Hilgers Bersama FC Twente, Bagaimana Nasibnya?
-
Diincar Manchester United, Conor Gallagher Pilih Berlabuh ke Tottenham Hotspur
-
Perkenalan John Herdman Dikomentari Media Vietnam, Bahas Soal Proses
-
Prestasi Peter White Sebagai Pelatih Inggris Tersukses di Timnas Indonesia, John Herdman Gentar?
-
Alasan Fajar Fathur Rahman Tinggalkan Borneo FC demi Gabung Persija Jakarta
-
Real Madrid Masih Mending, Ini Cerita Chelsea Dipermalukan Tim Gurem di Rumah Sendiri